Gagal PTN? Ini 30 PTS yang Menerima KIP Kuliah Jalur Mandiri 2024-2025

Selasa, 25 Juni 2024 - 10:47 WIB
Bukan hanya di Perguruan Tinggi Negeri (PTN) tetapi juga saat ini banyak Perguruan Tinggi Swasta (PTS) yang menerima KIP Kuliah jalur Mandiri 2024-2025. Foto/Ist.
JAKARTA - Ini daftar 30 PTS yang menerima KIP Kuliah jalur Mandiri 2024-2025. Jika kamu adalah salah satu calon mahasiswa yang memiliki KIP Kuliah, maka kesempatan untuk melanjutkan pendidikan di perguruan tinggi masih terbuka lebar.

Bukan hanya di Perguruan Tinggi Negeri (PTN) tetapi juga bisa mendaftar di PTS. Artikel kali ini akan membahas 30 PTS yang menerima KIP Kuliah jalur Mandiri 2024-2025, simak ya!

30 PTS yang Menerima KIP-Kuliah Jalur Mandiri 2024-2025



1. Universitas Suryakencana



Jenjang: D3 – S1

2. Universitas Swadaya Gunungjati



Jenjang: S1 – Profesi

3. Universitas Syiah Kuala



Jenjang: D3, S1, Profesi

4. Institut Desain dan Bisnis Bali



Jenjang: D4 – S1

5. Institut Ilmu Kesehatan Bhakti Wiyata Kediri



Jenjang: D3, D4, S1, Profesi

6. Institut Maritim Prasetiya Mandiri

Jenjang: D3 dan S1

7. Institut Pariwisata dan Bisnis Internasional



Jenjang: D3, D4, S1

8. Institut Pertanian Stiper

Jenjang: S1

9. Institut Sains dan Teknologi Akprind



Jenjang: D3 dan S1

10. Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya



Jenjang: S1



11. Sekolah Tinggi Bahasa Asing LIA Yogyakarta



Jenjang: D3 dan S1

12. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pariwisata Indonesia



Jenjang: D3 dan S1

13. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Flora



Jenjang: D3 dan Profesi

14. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Dharma Husada



Jenjang: D3, S1, dan Profesi

15. STIKES Banyuwangi

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More