Cara Melihat Formasi CPNS dan PPPK 2024, Mudah Banget!

Rabu, 07 Agustus 2024 - 07:31 WIB
Cara melihat formasi CPNS dan PPPK 2024 penting diketahui. Foto/SINDOnews.
JAKARTA - Cara melihat formasi CPNS dan PPPK 2024 penting diketahui. Terlebih bagi Anda yang tengah bersiap untuk mendaftarkan diri dalam penerimaan tersebut.

Baca juga: Alur Pendaftaran CPNS 2024 hingga Penetapan NIP, Rencana Dibuka 3 Agustus

Baru-baru ini, ramai kabar mengenai pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2024 yang bakal segera dibuka. Menurut rencana, penerimaan akan dibuka pada Agustus ini.



Baca juga: Pendaftaran CPNS 2024 akan Dibuka 3 Agustus, Ini Tahapan Lengkapnya

Sebelumnya, keterangan itu disampaikan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas, Selasa (30/7/2024). Dia menyebut pendaftaran CPNS 2024 ditargetkan akan segera dibuka dan hanya tinggal menunggu 3 kementerian yang belum menyerahkan formasi.

Cara Melihat Formasi CPNS dan PPPK 2024



Berkaca pada edisi-edisi sebelumnya, daftar formasi CPNS dan PPPK dapat dicek melalui laman SSCASN. Namun, berdasarkan pantauan terbaru SINDOnews, Senin (5/8/2024), situs tersebut belum bisa diakses sampai sekarang.

Baca juga: Resmi, Ini Formasi CPNS 2024 Khusus Diaspora dan Persyaratannya yang Harus Dipenuhi

Apabila nanti sudah bisa diakses, Anda dapat memeriksa daftar formasinya melalui langkah-langkah berikut ini:
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More