Ada Formasi 1 Juta Lebih, Begini Tips Biar Lolos Tes SKD dan SKB CPNS 2024
Rabu, 07 Agustus 2024 - 08:17 WIB
JAKARTA - Tips untuk lolos tes SKD dan SKB CPNS 2024 perlu diketahui oleh para pendaftar. Terlebih formasi CASN 2024 sebanyak 1 juta lebih itu akan diperebutkan oleh jutaan pendaftar.
Baca juga: Kemenkes Buka 8.607 Formasi CPNS 2024: Peluang Besar untuk Semua Jurusan, Tidak Hanya Nakes
Adapun jumlah formasi yang dibuka pemerintah tahun ini untuk menjadi abdi negara baik itu Calon Pegawai Negeri Sipil ( CPNS ) maupun Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kontrak (PPPK) adalah sebanyak 1.289.824.
Jumlah itu terbagi menjadi 427.650 formasi pada instansi pusat dan 862.174 formasi pada instansi daerah, termasuk talenta digital yang akan ditempatkan di Ibu Kota Nusantara (IKN) dan pemerintah daerah.
Baca juga: Resmi, Ini Formasi CPNS 2024 Khusus Diaspora dan Persyaratannya yang Harus Dipenuhi
Tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) merupakan tahapan seleksi pendaftaran CPNS. Dikutip dari berbagai sumber, berikut ini tips untuk lolos.
Pelajari isi materi dan pola soal ujian CPNS pada tahun sebelumnya. Informasi ini dapat diakses melalui panduan belajar CPNS, aplikasi, atau video pembelajaran online.
Baca juga: Berapa Jumlah PNS di Indonesia? Wanita Mendominasi? Ini Serba-serbinya
Baca juga: Kemenkes Buka 8.607 Formasi CPNS 2024: Peluang Besar untuk Semua Jurusan, Tidak Hanya Nakes
Adapun jumlah formasi yang dibuka pemerintah tahun ini untuk menjadi abdi negara baik itu Calon Pegawai Negeri Sipil ( CPNS ) maupun Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kontrak (PPPK) adalah sebanyak 1.289.824.
Jumlah itu terbagi menjadi 427.650 formasi pada instansi pusat dan 862.174 formasi pada instansi daerah, termasuk talenta digital yang akan ditempatkan di Ibu Kota Nusantara (IKN) dan pemerintah daerah.
Baca juga: Resmi, Ini Formasi CPNS 2024 Khusus Diaspora dan Persyaratannya yang Harus Dipenuhi
Tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) merupakan tahapan seleksi pendaftaran CPNS. Dikutip dari berbagai sumber, berikut ini tips untuk lolos.
8 Tips Lolos Tes SKD dan SKB CPNS 2024
1. Kenali Jenis Soal dan Pelajari Kisi-Kisi
Pelajari isi materi dan pola soal ujian CPNS pada tahun sebelumnya. Informasi ini dapat diakses melalui panduan belajar CPNS, aplikasi, atau video pembelajaran online.
Baca juga: Berapa Jumlah PNS di Indonesia? Wanita Mendominasi? Ini Serba-serbinya
tulis komentar anda