Panduan Lengkap Daftar PPPK 2024 di sscasn.bkn.go.id, Cek untuk Permudah Lolos

Kamis, 03 Oktober 2024 - 10:01 WIB
• Pelamar bisa mencetak kartu informasi akun yang memuat data diri pelamar dan melanjutkan tahapan pendaftaran.



Cara Daftar PPPK 2024 di sscasn.bkn.go.id



• Buka portal SSCASN BKN pada tautan https://sscasn.bkn.go.id/

• Klik tombol "Masuk" lalu masukkan NIK, password, dan kode CAPTCHA, lanjutkan dengan klik "Masuk"

• Pengisian Biodata

• Ada beberapa data yang sudah terisi secara otomatis dari proses pendaftaran akun

• Pada form ini pelamar masih dapat mengubah beberapa data seperti nama (sesuai ijazah), e-mail, dan jenis kelamin

• Lengkapi kolom gelar depan ijazah dan gelar belakang ijazah. Jika tidak ada isi dengan tanda ( - )

• Masukkan alamat sesuai KTP dan isi apakah pelamar sedang mengikuti program beasiswa
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More