Sejarah Lahirnya HUT TNI 5 Oktober, dari BKR, TKR hingga Pernah Bernama TRI

Sabtu, 05 Oktober 2024 - 06:32 WIB

Mengenal Tema HUT TNI ke-79



Dari tahun ke tahun, HUT TNI mengangkat tema yang berbeda-beda. Tema HUT TNI ke-79 kali ini adalah 'TNI Modern Bersama Rakyat Siap Mengawal Suksesi Kepemimpinan Nasional Untuk Indonesia Maju'.

Tema tersebut menunjukkan hari ulang tahun sebagai momen berefleksi untuk terus memperkuat peran TNI dalam menjaga kedaulatan dan keutuhan NKRI. Tema ini mencerminkan tekad TNI untuk mendukung proses transisi kepemimpinan nasional melalui kekuatan militer yang modern dan didukung oleh masyarakat.

Tujuan dan Tema HUT TNI 2024



Tujuan utama peringatan HUT TNI adalah untuk menghormati sejarah perjuangan TNI dalam mempertahankan kemerdekaan dan kedaulatan negara. Selain itu, peringatan ini juga bertujuan meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya peran TNI dalam menjaga keamanan dan ketahanan nasional.
(wyn)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More