3 Lowongan Waskita Karya di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Jurusan yang Dibutuhkan

Minggu, 09 Maret 2025 - 12:35 WIB
Staf teknik akan bertanggung jawab dalam membantu penyusunan jadwal kerja proyek dan pelaksanaan proyek

.

Persyaratan untuk menjadi staf teknis adalah memahami gambar teknik dan software untuk konstruksi seperti Ms. Project, dan aplikasi lain serta memiliki kemampuan analitis yang baik.

Baca juga: Link Daftar Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Lengkap dengan Cara Mendaftarnya

Jurusan yang dapat melamar: Arsitektur, Demografi dan Pencatatan Sipil, Geodesi, Ilmu Arsitektur, Konstruksi Sipil, Pendidikan Teknik Sipil dan Perencanaan, Proyek Teknik Sipil Manajemen, Sekolah Teknik Lingkungan Sipil dan Pertambangan, Sipil Terapan, Teknik Geodesi, Teknik Geodesi dan Geomatika, Teknik Infrastruktur Sipil, Teknik Infrastruktur Sipil dan Arsitektur, Teknik Konstruksi Sipil, Teknik Pengelolaan Dan Pemeliharaan Infrastruktur Sipil, Teknik Sipil, Teknik Sipil Arsitektur, Teknik Sipil Bangunan Gedung, Teknik Sipil dan Konstruksi, Teknik Sipil dan Lingkungan, Teknik Sipil dan Manajemen, Teknik Sipil Dan Perencanaan, Teknik Sipil Geoteknik, Teknik Sipil Manajemen SDA, Teknik Sipil Pengairan, Teknik Sipil Perancangan Jalan Dan Jembatan, Teknik Sipil SDA, Teknik Sipil Struktur, Teknik Sipil Terapan

2. Staf Akuntansi



Untuk menjadi staf akuntansi di PT Waskita Karya melalui Rekrutmen Bersama BUMN 2025 ini dibutuhkan lulusan dari jurusan tertentu dengan syarat IPK minimal 2.50.

Status menjadi pegawai tetap dengan penempatan di DKI Jakarta. Tugasnya untuk pencatatan transaksi keuangan, pembuatan laporan keuangan, dan pajak.

Baca juga: Syarat Minimum IPK dan Usia Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2025

Persyaratannya harus memiliki pemahaman yang baik tentang PSAK dan perpajakan Indonesia, minimal S1 Akuntansi/Pajak, dan mempunyai komunikasi dan kerja sama tim yang baik.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More