Trik Masuk STAN dan Bentuk Tesnya, Auto Kuliah Gratis dan CPNS

Jum'at, 23 September 2022 - 14:37 WIB
Bentuk soal masuk STAN yang akan diujikan pada SKD, antara lain:

1. Tes Verbal akan menguji materi soal yang biasanya berisikan: Idiom dan Kelompok Kata; Sinonim dan Antonim; Bacaan; Analogi.

2. Tes Angka berfungsi untuk mengukur kemampuan di bidang angka, kerangka berpikir struktur, serta logis matematis, antara lain: Bilangan dan Pecahan; Barisan dan Deret Matematika; Persamaan dan Pertidaksamaan; Geometri; Operasi Aljabar; Perbandingan; Sistem Persamaan Linier; Peluang; Pola Angka dan Huruf; Perbandingan; Bangun Ruang; Barisan dan Deret.

Baca juga: 30 Universitas Terbaik di Jakarta Versi UniRank 2022, Ini Daftarnya



3. Tes Logika berfungsi untuk mengukur nalar secara logis atau masuk akal, soal tes logika meliputi: Logika Preposisi; Penarikan Kesimpulan atau Silogisme; Tes Logika Cerita; Logika Diagram.

Tes Gambar yang berfungsi untuk mengukur kegesitan dalam menganalisa suatu gambar. Soal tes gambar biasanya berisikan: Analisis Gambar; Identifikasi Gambar.

Trik Masuk STAN

1. Asah Fundamental Skill

Pelajari materi-materi apa saja yang nantinya akan diujikan. Pada SPMB PKN STAN terdapat berbagai tes, seperti: TPA, TBI, dan juga TKD. Tentunya materi yang ada di setiap tes tersebut tidak sedikit sehingga kalian perlu persiapkan diri. Cari tahu dan dalami materi yang biasanya keluar pada tes sebelumnya.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More