Prospek Kerja Lulusan Jurusan Kuliah Filologi Cukup Luas, Tertarik?

Selasa, 07 Maret 2023 - 13:39 WIB
loading...
Prospek Kerja Lulusan...
Jurusan Filologi. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Baru-baru ini, jurusan filologi sedang ramai dibahas. Banyak publik yang penasaran dengan jurusan ini. Namun, tak banyak yang mengetahui eksistensi jurusan ini.

Dalam perkembangannya, filologi dapat diartikan sebagai disiplin ilmu pengetahuan yang mempelajari kebudayaan masa lampau atau sejarah dari suatu bangsa melalui teks-teks kuno tertulis.



Tak hanya ilmu yang mengkaji naskah-naskah kuno, filologi berperan penting dalam membantu ilmu lainnya untuk mengungkap bagaimana tinggalan pemikiran nenek moyang di masa lalu.

Ilmu tentang filologi memang sangat penting untuk dimiliki oleh orang yang mencintai negaranya. Maka, dibukalah jurusan filologi di berbagai perguruan tinggi di Indonesia untuk memenuhi kebutuhan ilmu filologi tersebut.

Jurusan ini biasanya hadir bagi mahasiswa yang mengambil sarjana khususnya sarjana bahasa dan sastra Indonesia. Di perguruan tinggi Indonesia, jurusan ini biasa dibuka untuk jenjang pascasarjana.



Sebut saja di Universitas Indonesia, Universitas Padjadjaran, Universitas Gadjah Mada. Selain itu, Universitas Terbuka juga memiliki jurusan filologi.

Di jurusan filologi, mahasiswa akan mempelajari objek kajian berupa naskah dan teks masa lalu. Hal tersebut bertujuan untuk mengetahui dan memahami kebudayaan suatu bangsa melalui hasil karya sastranya.

Lulusan jurusan filologi nantinya akan menjadi seorang filolog. Meski memiliki sedikit peminat, prospek kerja lulusan filologi juga cukup luas. Lulusannya bisa bekerja di badan kearsipan, kebahasaan, lembaga kebudayaan, serta beberapa kementerian.

Selain itu, mereka juga bisa menjadi kurator museum, perservator naskah, pakar budaya, kritikus, peneliti bahasa, leksikografer, kodikolog, serta juga bisa menjadi ahli penerjemah.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pendidikan Febri Diansyah...
Pendidikan Febri Diansyah yang Kini Bela Hasto Kristiyanto, Ternyata Lulusan UGM
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
27 Lowongan Kerja PT...
27 Lowongan Kerja PT KAI di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Segera Kirim Lamaran!
15 Jurusan Kedokteran...
15 Jurusan Kedokteran Gigi Terbaik versi EduRank 2025, Cocok untuk SNBT
3 Lowongan Waskita Karya...
3 Lowongan Waskita Karya di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Jurusan yang Dibutuhkan
Beasiswa Belum Mampu...
Beasiswa Belum Mampu Tingkatkan APK Pendidikan Tinggi, Kemendikti Susun Strategi Nasional
Mendikti Saintek Terbitkan...
Mendikti Saintek Terbitkan Kepmen Baru, Atur Pengembangan Karier Dosen
12 Jurusan di UNJ dengan...
12 Jurusan di UNJ dengan Persaingan Terendah, Panduan Mendaftar SNBT 2025
5 Jurusan ITERA dengan...
5 Jurusan ITERA dengan Peminat Tertinggi di SNBP 2025, Nomor 1 Bukan Prodi Teknik
Rekomendasi
7 Fakta Militer Islandia,...
7 Fakta Militer Islandia, Anggota NATO Terlemah yang Tak Miliki 1 Pun Pesawat Tempur
Kim Soo Hyun Klaim Pacari...
Kim Soo Hyun Klaim Pacari Kim Sae Ron saat Dewasa, Bukan Usia 15 Tahun
3 Alasan Turki Blokir...
3 Alasan Turki Blokir Kerjasama Militer Israel dengan NATO, Terkait Tindakan Zionis di Gaza
Soal Revisi UU Kejaksaan,...
Soal Revisi UU Kejaksaan, Sekjen PBHI: Seharusnya yang Diperkuat Lembaga Pengawasan
Bersaing di Pasar Otomotif,...
Bersaing di Pasar Otomotif, Ini Cara Jitu BAIC Indonesia Pikat Konsumen
Presiden Prabowo Restui...
Presiden Prabowo Restui Moratorium Kirim Pekerja ke Arab Saudi Dicabut
Berita Terkini
Rektor MNC University...
Rektor MNC University Dendi Pratama Dilantik sebagai Ketua Komite Tetap Pendidikan Vokasi Kadin Indonesia
1 jam yang lalu
Shahnaz Haque Berbagi...
Shahnaz Haque Berbagi Tips Mendidik Anak Agar Bisa Berpikir Kritis
4 jam yang lalu
Mendikti Saintek Rancang...
Mendikti Saintek Rancang Lembaga Pinjaman Pendidikan untuk Mahasiswa
4 jam yang lalu
Anggaran TPG Madrasah...
Anggaran TPG Madrasah Rp2 Triliun Cair sebelum Lebaran, Ini yang Harus Dilakukan Guru
4 jam yang lalu
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor AM Edukasi Pasar Modal Syariah di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon
4 jam yang lalu
MNC Sekuritas dan BRI-MI...
MNC Sekuritas dan BRI-MI Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di Politeknik Negeri Jakarta
5 jam yang lalu
Infografis
7 Kampus dengan Jurusan...
7 Kampus dengan Jurusan Ilmu Komunikasi Favorit di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved