Universitas Pertamina Buka Beasiswa Generasi Juara TNI AD, Simak Persyaratannya

Senin, 20 Maret 2023 - 11:25 WIB
loading...
Universitas Pertamina...
Universitas Pertamina membuka Beasiswa Generasi Juara TNI AD untuk pelajar keluarga TNI yang berprestasi. Foto/Dok/Universitas Pertamina.
A A A
JAKARTA - Universitas Pertamina membuka akses seluas-luasnya untuk semua anggota masyarakat berkuliah di kampusnya. Kali ini khusus untuk keluarga besar TNI ada Beasiswa Generasi Juara TNI AD .

Universitas Pertamina merupakan perguruan tinggi swasta yang berada di bawah naungan Yayasan Pertamina. Universitas Pertamina telah mendapat sejumlah rekognisi internasional.

Misalnya pada pemeringkatan Webometrics 2023, Universitas Pertamina berada di ranking 139 perguruan tinggi terbaik di Indonesia. Dan di pemeringkatan UniRank 2023, Universitas Pertamina berada di peringkat 46 terbaik.

Demi menjaring calon mahasiswa terbaik untuk semakin meningkatkan mutu dan kualitas, Universitas Pertamina membuka beberapa jalur penerimaan mahasiswa baru, baik jalur khusus dan juga beasiswa.

Baca juga: Telkom University Buka Jalur Beasiswa, Bebas Biaya Kuliah sampai Lulus

Salah satunya adalah Beasiswa Generasi Juara TNI AD. Pendaftaran Beasiswa Generasi Juara TNI AD tahun ini dibuka pada 6 Maret dan masa pendaftarannya akan ditutup pada 30 April 2023 mendatang.

Dkutip dari laman Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Universitas Pertamina, berikut ini manfaat yang akan diterima dan persyaratan Beasiswa Generasi Juara TNI AD.

Manfaat Beasiswa Generasi Juara TNI AD


1. Pembebasan Biaya SPI
2. Pembebasan biaya SPP mulai dari 50% hingga 100%
3. Asrama
4. Bantuan Biaya Hidup

Persyaratan Beasiswa Generasi Juara TNI AD


1. Melampirkan fotokopi atau scan nilai rapor semester 1 – 6 dan melengkapi formulir rapor SMA atau sederajat melalui https://pmb.universitaspertamina.ac.id;
2. Melampirkan fotokopi atau scan surat rekomendasi dari sekolah;
3. Melampirkan fotokopi atau scan Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau kartu pelajar yang bersangkutan dan orang tua atau wali;
4. Melampirkan Kartu Tanda Anggota TNI AD (dilampirkan pada surat rekomendasi sekolah);

Baca juga: KIP Kuliah 2023, Ini 5 Biaya yang Harus Ditanggung Sendiri oleh Mahasiswa

5. Melampirkan fotokopi atau scan sertifikat juara lomba akademik dan atau non-akademik (olahraga dan atau kesenian), sekurang-kurangnya tingkat kabupaten atau kota selama masa studi di SMA atau sederajat;
6. Melampirkan fotokopi atau scan slip gaji atau surat keterangan penghasilan orang tua atau wali;
Melengkapi formulir pengajuan beasiswa melalui https://pmb.universitaspertamina.ac.id dan pilih jalur masuk Beasiswa Generasi Juara TNI.

Nah demikian tadi informasi mengenai Beasiswa Generasi Juara TNI AD di Telkom University. Semoga informasi ini bermanfaat bagi pembaca setia SINDOnews.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Unair Buka 4 Jalur Mandiri...
Unair Buka 4 Jalur Mandiri 2025: Syarat, Jadwal, dan Tips Lolos Seleksi
Kelas Internasional...
Kelas Internasional IPB University 2025 Kembali Dibuka, Simak Syaratnya
Seleksi Mandiri ITB...
Seleksi Mandiri ITB 2025 Dibuka, Ada Jalur Beasiswa dan KIP Kuliah
Menjangkau Pelosok Negeri,...
Menjangkau Pelosok Negeri, Unika Atma Jaya Salurkan Beasiswa Rp44 Miliar
3 Jalur Seleksi Mandiri...
3 Jalur Seleksi Mandiri IPB University Siap Dibuka 9 Mei 2025
Kapan Dana KJMU 2025...
Kapan Dana KJMU 2025 Cair? Ini Jadwal Resmi dan Syarat Penerimanya
6 Mayjen Baru di TNI...
6 Mayjen Baru di TNI AD, Ada Kristomei Sianturi
2 Letjen Baru di TNI...
2 Letjen Baru di TNI AD, Nomor 1 Mantan Pangdam Udayana
Kisah Legenda Kopassus...
Kisah Legenda Kopassus Kolonel Agus Hernoto Jadi Sosok Kunci Keberhasilan Operasi Khusus
Rekomendasi
6 Mayjen Baru di TNI...
6 Mayjen Baru di TNI AD, Ada Kristomei Sianturi
5 Alasan China Mendukung...
5 Alasan China Mendukung Pakistan dalam Perang dengan India
Lagi Perang, Pakistan...
Lagi Perang, Pakistan Mengamankan Pinjaman IMF Rp16,3 Triliun
Kisah Letusan Gunung...
Kisah Letusan Gunung Kelud Nyaris Tewaskan Tunggul Ametung Penguasa Tumapel yang Arogan
Sinopsis Final Destination:...
Sinopsis Final Destination: Bloodlines, Alur Kematian yang Makin Mengerikan
Siapa Shivangi Singh?...
Siapa Shivangi Singh? Pilot Rafale Wanita Pertama India yang Dikabarkan Ditangkap Pakistan
Berita Terkini
Unair Buka 4 Jalur Mandiri...
Unair Buka 4 Jalur Mandiri 2025: Syarat, Jadwal, dan Tips Lolos Seleksi
Kelas Internasional...
Kelas Internasional IPB University 2025 Kembali Dibuka, Simak Syaratnya
35 Contoh Soal Penalaran...
35 Contoh Soal Penalaran Numerik Kepolisian 2025 Lengkap dengan Kunci Jawaban
Seleksi Mandiri ITB...
Seleksi Mandiri ITB 2025 Dibuka, Ada Jalur Beasiswa dan KIP Kuliah
Riwayat Pendidikan Prilly...
Riwayat Pendidikan Prilly Latuconsina, Pacar Omara Esteghlal yang Jadi Dosen di LSPR
Riwayat Pendidikan Jenderal...
Riwayat Pendidikan Jenderal Gatot Nurmantyo, Mantan Panglima TNI di Era Joko Widodo
Infografis
Antasena, Tank Boat...
Antasena, Tank Boat Canggih untuk TNI AD Buatan Pindad
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved