10 PTN Terbaik dengan Biaya Kuliah Termurah, Ada UI, Unsoed, Unpad, dan Undip

Jum'at, 07 April 2023 - 23:29 WIB
loading...
A A A
UKT pada masing-masing program studi dibagi menjadi 8 kelas atau kelompok. Untuk kelompok I dan kelompok II, biaya UKT tidak ada perbedaan, yakni Rp475.000 dan Rp975.500.

Pada kelompok III hingga VII, biaya UKT semakin besar dengan rentang biaya antarkelompok sekitar Rp400.000 hingga Rp1 juta. Sedangkan kenaikan nominal dari kelompok VII ke VIII lebih besar lagi, yakni di kisaran Rp100 ribu hingga Rp4 jutaan.

6. Universitas Brawijaya (UB)

Khusus kampus yang berlokasi di Kota Malang ini, UKT yang harus dibayar mahasiswa berdasarkan Peraturan Rektor UB No 41 Tahun 2020 Tentang Biaya Pendidikan terbagi menjadi 6 kelompok.

UKT I menjadi yang terendah dengan besaran Rp500 ribu sedangkan UKT VI ada pada jurusan Kedokteran Gigi menjadi yang tertinggi dengan biaya Rp21 juta.

7. Universitas Padjadjaran

PTN yang memiliki biaya UKT murah selanjutnya ialah UNPAD. Universitas Padjadjaran Bandung atau yang juga dikenal dengan UNPAD seakan bisa menarik minat masyarakat luas dengan baik.

Besaran UKT kampus UNPAD, UKT I menjadi yang terendah dengan besaran Rp500 ribu sedangkan UKT VI ada pada jurusan Pendidikan Kedokteran Gigi menjadi yang tertinggi dengan biaya Rp13 juta.

8. Universitas Trunojoyo

Universitas Trunojoyo merupakan salah satu universitas negeri yang ada di Jawa Timur. Universitas ini mempunyai tujuh fakultas, yaitu Fakultas Hukum, Ekonomi & Bisnis, Pertanian, Teknik, Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya, Keislaman, dan Ilmu Pendidikan.

Semua fakultas yang ada di Universitas Trunojoyo memiliki besaran golongan UKT yang sama. Pembagian UKT di universitas ini terbagi dalam enam golongan, di mana UKT terendah sebesar Rp500 ribu dan UKT tertinggi sebesar Rp3 juta per semester.

9. Universitas Terbuka (UT)

Universitas Terbuka (UT) merupakan salah satu univeristas negeri termuda di Indonesia.

Selain menjadi univeritas negeri termuda, universitas yang telah berdiri sejak 1984 ini menjadi salah satu universitas negeri dengan biaya kuliah termurah.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
UPI Resmi Buka Pendaftaran...
UPI Resmi Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Cek Jadwal dan Syaratnya di Sini
Tingkatkan Akses Pendidikan...
Tingkatkan Akses Pendidikan Tinggi, UI Kembangkan Pendidikan Berbasis Siber
Mengenal 3 Jalur Mandiri...
Mengenal 3 Jalur Mandiri Universitas Jember 2025 dan Jadwal Pendaftarannya
Kemitraan UI dan UC...
Kemitraan UI dan UC Berkeley Makin Erat, Dorong Riset Lintas Negara
UI Gelar Diskusi Strategis...
UI Gelar Diskusi Strategis Soal OECD, BRICS, dan Masa Depan Sumber Daya Nasional
28 PTN Resmi Buka Penerimaan...
28 PTN Resmi Buka Penerimaan Mahasiswa Baru lewat SMMPTN Barat 2025
Guru Besar Unair Ingatkan...
Guru Besar Unair Ingatkan Menyampaikan Pendapat secara Bertanggung Jawab Bukan dengan Anarkis
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap,...
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap, Polda Jabar: Tersangka Beraksi 2 Tahun
Rektor UI Berhentikan...
Rektor UI Berhentikan Dokter PPDS Cabul Rekam Mahasiswi Mandi usai Ditetapkan Tersangka
Rekomendasi
Ketegasan dan Komitmen...
Ketegasan dan Komitmen Jenderal Sigit Berantas Premanisme dan Narkoba Diapresiasi
Prabowo Ingatkan Sejarah...
Prabowo Ingatkan Sejarah Indonesia Selalu Diadu Domba dan Dipecah Belah
Mahfud MD: Menurut Hukum,...
Mahfud MD: Menurut Hukum, Kejaksaan Tidak Boleh Dikawal TNI
Kejurda DKI Jakarta...
Kejurda DKI Jakarta 2025: Narendra Masou Widjaya Jadi Mesin Poin Airone KU-12!
Hasil Liga Futsal Profesional...
Hasil Liga Futsal Profesional 2025: Unggul FC Gulung Kuda Laut Nusantara 4-3
IDSurvey Siap Terapkan...
IDSurvey Siap Terapkan Bisnis Hijau Terintegrasi
Berita Terkini
Benarkah Orang Pendek...
Benarkah Orang Pendek Lebih Panjang Umur? Pakar IPB Bilang Begini
FHCI BUMN: Ini Kriteria...
FHCI BUMN: Ini Kriteria Peserta yang Lolos RBB 2025 ke Tes Online Tahap 2
Ini Persyaratan Prapendaftaran...
Ini Persyaratan Prapendaftaran SPMB Jakarta 2025 dan Ikuti Langkah Mudahnya
UGM Sediakan 3.670 Kursi...
UGM Sediakan 3.670 Kursi untuk Mahasiswa Baru di Jalur Mandiri 2025, Segera Daftar!
Perpusnas Luncurkan...
Perpusnas Luncurkan Program KKN Tematik Literasi dan Relima
Ikut Jejak Lyodra, Siswi...
Ikut Jejak Lyodra, Siswi Indonesia Cetak Sejarah di Kompetisi Menyanyi Dunia
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved