6 Seleksi Masuk UNY 2023 Jalur Mandiri Berikut Jadwalnya

Jum'at, 28 April 2023 - 05:30 WIB
loading...
6 Seleksi Masuk UNY...
6 seleksi masuk UNY 2023 jalur mandiri beserta jadwal pendaftarannya. Foto/Dok/UNY.
A A A
JAKARTA - Terdapat lima jalur seleksi masuk UNY (Universitas Negeri Yogyakarta) pada jalur mandiri di tahun 2023. Bagi para calon mahasiswa yang hendak mendaftarkan dirinya tentu harus mengetahui informasi ini.

Untuk jadwal pendaftaran, ujian, dan pengumuman seleksi mandiri UNY ini tergantung dari jalur masuk yang dipilih.

Ada jalur yang menggunakan tes dan ada juga yang tidak. Jalur Prestasi, Jalur Prestasi Unggul, dan Jalur Skor UTBK-SNBT jadi tiga jalur yang tidak menggunakan tes dalam tahapan penerimaan mahasiswanya.

6 Tes Seleksi Masuk UNY 2023 Jalur Mandiri


Enam jalur masuk UNY 2023 ini yaitu, Talent Scouting, Jalur Prestasi Olahraga, Jalur Prestasi, Jalur Prestasi Unggul, Jalur Skor UTBK-SNBT, dan Jalur Ujian CBT.

1. Talent Scouting


Jalur ini adalah seleksi calon mahasiswa baru yang didasarkan dari bakat dan prestasi dalam bidang akademik dan non-akademik. Peserta akan dapat memilih dua program studi di UNY yang diminatinya.

Syarat minimalnya adalah pernah mendapat juara 1, 2 dan 3 tingkat Kabupaten/Kota dalam lomba atau kejuaraan bidang olahraga, bidang MTQ, bidang penalaran, bidang seni dan bidang minat khusus.

Baca juga: Jadwal dan Cara Daftar Seleksi Mandiri Masuk ITB, Pejuang PTN Harus Tau

Pendaftaran : 27 Maret - 22 Juni 2023
Ujian : 26 - 28 Juni 2023
Pengumuman : 4 Juli 2023

2. Jalur Prestasi Olahraga


Seleksi ini diperuntukkan bagi calon mahasiswa yang punya prestasi di bidang olahraga, setidaknya memiliki piagam/sertifikat kejuaraan yang tervalidasi oleh lembaga kredibel.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Unesa Buka Pendaftaran...
Unesa Buka Pendaftaran Seleksi Mandiri 2025, Jalur Prestasi dan Disabilitas!
UPI Resmi Buka Pendaftaran...
UPI Resmi Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Cek Jadwal dan Syaratnya di Sini
Mengenal 3 Jalur Mandiri...
Mengenal 3 Jalur Mandiri Universitas Jember 2025 dan Jadwal Pendaftarannya
Unair Buka 4 Jalur Mandiri...
Unair Buka 4 Jalur Mandiri 2025: Syarat, Jadwal, dan Tips Lolos Seleksi
Kelas Internasional...
Kelas Internasional IPB University 2025 Kembali Dibuka, Simak Syaratnya
3 Jalur Seleksi Mandiri...
3 Jalur Seleksi Mandiri IPB University Siap Dibuka 9 Mei 2025
Guru Besar Unair Ingatkan...
Guru Besar Unair Ingatkan Menyampaikan Pendapat secara Bertanggung Jawab Bukan dengan Anarkis
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap,...
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap, Polda Jabar: Tersangka Beraksi 2 Tahun
Mahasiswa PTN di Malang...
Mahasiswa PTN di Malang Bunuh Diri Lompat dari Jembatan Tunggulmas
Rekomendasi
Ayah Darius Sinathrya,...
Ayah Darius Sinathrya, Pudjono Sugiardho Kartoprawiro Meninggal Dunia
Demo Mahasiswa Ricuh...
Demo Mahasiswa Ricuh di Depan Balai Kota Jakarta, 7 Polisi Terluka
Lifting Migas RI Mandek,...
Lifting Migas RI Mandek, Bahlil Sebut Butuh Kebijakan Tak Lazim
Kemnaker Gelar Job Fair...
Kemnaker Gelar Job Fair 2025 Tanggal 22-23 Mei, Ada 52 Ribu Lowongan Kerja
Sinopsis Layar Drama...
Sinopsis Layar Drama Indonesia Mencintaimu Sekali Lagi Eps 153: Identitas Emil Terbongkar
Darurat PHK, Puan Maharani:...
Darurat PHK, Puan Maharani: Harus Ada Program Padat Karya Digelorakan!
Berita Terkini
FISIP Unpas Perkuat...
FISIP Unpas Perkuat Kolaborasi Global Lewat Seminar Internasional
Gus Jazil Resmikan Pendirian...
Gus Jazil Resmikan Pendirian Universitas Sunan Gresik
Kemendiktisaintek akan...
Kemendiktisaintek akan Kucurkan Bantuan ke PTS, Begini Cara Mendapatkannya
20 Contoh Soal Report...
20 Contoh Soal Report Text Lengkap Beserta Kunci Jawabannya
Banyak Diincar! Ini...
Banyak Diincar! Ini 6 Kelebihan Menjadi PPPK yang Tak Dimiliki PNS
Mahasiswa Sains Komunikasi...
Mahasiswa Sains Komunikasi dan DKV MNC University Belajar Proses Produksi Program TV di MNC TV
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved