Melalui PJJ, UT Jangkau Mahasiswa Indonesia di Luar Negeri

Selasa, 21 Juli 2020 - 20:31 WIB
loading...
Melalui PJJ, UT Jangkau...
Wisuda Daring Universitas Terbuka Periode TA 2019/2020 di Tangerang. Foto/ist
A A A
TANGERANG - Dengan keunggulan metode pembelajaran jarak jauh (PJJ) hingga saat ini Universitas Terbuka (UT) telah memiliki 2.500-3.000 mahasiswa Indonesia yang berada di luar negeri.

Rektor UT Ojat Darojat mengatakan, UT adalah satu-satunya perguruan tinggi yang pertama kali dirancang secara berbeda dengan perguruan tinggi lain. Yakni dengan menerapkan pembelajaran jarak jauh atau PJJ.

Oleh karena itu, selama 36 tahun UT berdiri, katanya, telah mengimplementasikan PJJ yang memungkinkan UT melayani mahasiswa baik di dalam negeri maupun masyarakat Indonesia yang berada di luar negeri. (Baca juga: Kemenag Tetapkan 1 Zulhijjah Besok, Hari Raya Idul Adha 31 Juli )

"UT punya keunggulan bersaing yang tak dimiliki perguruan tinggi tatap muka. Salah satunya adalah bisa memberi layanan pendidikan bagi mahasiswa kita yang ada di luar negeri," katanya usai Wisuda Daring UT Periode TA 2019/2020.

Ojat mengatakan, saat ini UT melayani 2.500-3.000 mahasiswa Indonesia yang berada di luar negeri. Mereka mayoritas adalah warga Indonesia yang saat ini sedang bekerja di enam negara yakni Malaysia, Singapura, Taiwan, Hongkong, Korea Selatan, Jepang dan Arab Saudi. (Baca juga: Moratorium CPNS, Masa Pensiun Guru Diusulkan Diperpanjang )

Pada wisuda UT di masa pandemi COVID-19 yang dilaksanakan secara daring ini, ada 903 mahasiswa yang telah diwisuda. 4 di antaranya adalah mahasiswa Indonesia negeri.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
7 Universitas Swasta...
7 Universitas Swasta Indonesia Terbaik yang Tembus Peringkat Dunia QS WUR 2025
Didukung Para Guru Besar,...
Didukung Para Guru Besar, USG Siap Cetak SDM Unggul di Gresik
Universitas Terbuka...
Universitas Terbuka Kembali Raih Opini WTP 2025
MNC University Jajaki...
MNC University Jajaki Kerja Sama Strategis dengan Balai Besar Jakarta
Universitas Bakrie Perkuat...
Universitas Bakrie Perkuat Konsep Sky City Campus
Fakultas Bisnis dan...
Fakultas Bisnis dan Keuangan MNCU Komitmen Mencetak Pemimpin Bisnis Masa Depan
Mengenal UDINUS, Kampus...
Mengenal UDINUS, Kampus Pilihan Pratama Arhan yang Beri Beasiswa hingga S2
Unika Atma Jaya Bentuk...
Unika Atma Jaya Bentuk School of Bioscience, Technology, and Innovation
Berapa Gaji Dosen Swasta...
Berapa Gaji Dosen Swasta per SKS di Indonesia? Begini Rinciannya
Rekomendasi
5 Film Horor yang Dikutuk...
5 Film Horor yang Dikutuk di Dunia Nyata, Tragis hingga Makan Korban Jiwa
Kontroversi Low Blow...
Kontroversi Low Blow Diungkit, Oleksandr Usyk dan Oleksandr Usyk Nyaris Adu Jotos di Studio
Kejagung Geledah dan...
Kejagung Geledah dan Blokir Aset Tersangka TPPU Zarof Ricar
Kejar Pertumbuhan Ekonomi...
Kejar Pertumbuhan Ekonomi 8% Butuh Konektivitas Andal
Spanyol dan Portugal...
Spanyol dan Portugal Lumpuh, Kereta Api Macet, Transaksi Hanya dengan Uang Tunai
Wakil Wali Kota Bandung:...
Wakil Wali Kota Bandung: Gober Parijs Van Java Tampilkan Perjuangan Hidup dengan Sentuhan Keceriaan
Berita Terkini
250 Mahasiswa UIN Suska...
250 Mahasiswa UIN Suska Riau Diajari Melek Sektor Keuangan
2 jam yang lalu
BPK Penabur Dukung Siswa...
BPK Penabur Dukung Siswa Bersiap Hadapi Era Society 5.0
7 jam yang lalu
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen...
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen BUMN 2025 Beserta Kunci Jawaban
8 jam yang lalu
Link Unduh Logo Hardiknas...
Link Unduh Logo Hardiknas 2025 Berikut Tema Hari Pendidikan Nasional
9 jam yang lalu
Platform Pendidikan...
Platform Pendidikan Ini Ajak Guru Tingkatkan Kompetensi AI untuk Pembelajaran
10 jam yang lalu
5 Artis Lulusan SMK,...
5 Artis Lulusan SMK, Ada Shenina Cinnamon hingga Nisa Sabyan
11 jam yang lalu
Infografis
Rendang dan Gulai Masuk...
Rendang dan Gulai Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved