SGU dan IPEKA Kolaborasi Berikan Beasiswa S1 bagi Siswa Berprestasi

Selasa, 09 Mei 2023 - 21:11 WIB
loading...
SGU dan IPEKA Kolaborasi...
Swiss German University (SGU) dan IPEKA Group menandatangani MoU di Kampus SGU, Prominance Tower–Alam Sutera, Kamis, 4 Mei 2023. Foto/Dok/SGU
A A A
JAKARTA - Hari Pendidikan Nasional ( Hardiknas ) diperingati setiap tanggal 2 Mei setiap tahunnya. Hal ini sebagai bentuk penghargaan terhadap para pahlawan pendidikan Indonesia yang telah berjuang untuk memajukan dunia pendidikan di Indonesia.

Oleh karena itu, Swiss German University (SGU) sebagai salah satu universitas swasta internasional di Indonesia, memiliki komitmen yang tinggi dalam meningkatkan kualitas Pendidikan.

Baca juga: Sabet Juara World Mathematic International, 2 Siswa MAN IC OKI Wakili Indonesia di Korsel

Di antaranya dengan menjalin kolaborasi bersama Yayasan Iman, Pengharapan dan Kasih (IPEKA), untuk memberikan beasiswa S1 bagi siswa berprestasi.

Kolaborasi yang terjalin antara SGU dengan IPEKA tercermin dengan adanya penandatanganan nota kesepahaman (MoU) yang diadakan pada Kamis, 4 Mei 2023, di Kampus SGU, Prominance Tower–Alam Sutera.

Selain bertepatan dengan Hardiknas, momentum ini sebagai langkah SGU ini dalam mengimplementasikan Tri Dharma Perguruan Tinggi terutama dalam membangun Sumber Daya Manusia (SDM).

Baca juga: MAN Insan Cendekia Bangka Tengah Raih 19 Medali Ajang Olimpiade Sains Nasional 2023

SGU menegaskan, komitmennya dalam mengimplementasikan excellent learning sebagai budaya belajar dan mencetak lulusan berprestasi.

Dalam excellent learning, SGU memberikan pengalaman belajar yang inovatif dan interaktif, seperti penggunaan teknologi dan lingkungan belajar yang menstimulasi mahasiswanya untuk terus berpikir kritis dan kreatif.

Dengan program beasiswa S1 yang diberikan oleh SGU, diharapkan dapat meningkatkan kualitas pendidikan Indonesia melalui pemberian kesempatan belajar yang lebih luas bagi siswa berprestasi.

Hal ini sejalan dengan tema Hardiknas 2023, yaitu “Bergerak Bersama Semarakkan Merdeka Belajar”. Dalam tema tersebut sejalan dengan visi SGU yang mengantar mahasiswanya tidak hanya belajar teori di dalam kelas namun bisa melanglang buana mencari pengetahuan dan pengalaman di luar kampus dengan hadirnya program-program Kampus Merdeka.

SGU menawarkan berbagai program studi di berbagai bidang seperti Engineering, Information Technology, Business Management, Hotel and Tourism Management, dan lain sebagainya.

Selain itu, berbagai program pendukung untuk mendukung pendidikan. Program magang, program pertukaran pelajar, serta berbagai kegiatan ekstrakurikuler dapat membantu mahasiswa mengembangkan diri.

Program magang, misalnya, SGU memberikan kesempatan bagi mahasiswa untuk magang 2 kali yakni, pada semester 3 di Indonesia dan semester 6 di Luar Negeri seperti Jerman, Swiss dan Negra Asia lainnya.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Universitas Kristen...
Universitas Kristen Maranatha Buka Prodi Baru Program Sarjana Arsitektur
Sekolah Masa Kini, Menumbuhkan...
Sekolah Masa Kini, Menumbuhkan Karakter dan Keterampilan Hidup lewat 5C
Wisuda ke-52 Universitas...
Wisuda ke-52 Universitas Sahid Usung Konsep Budaya dan Pariwisata NTT
Tingkatkan Akses Pendidikan...
Tingkatkan Akses Pendidikan Tinggi, UI Kembangkan Pendidikan Berbasis Siber
Untar Siapkan Lulusan...
Untar Siapkan Lulusan Berkualitas lewat Sertifikasi Profesi
Kapan Pendaftaran Beasiswa...
Kapan Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 2 2025 Dibuka? Ini Perkiraan Jadwalnya
Majelis Masyayikh Susun...
Majelis Masyayikh Susun Sistem Penjamin Mutu Pendidikan Nonformal Pesantren
ASOE 4.0, Ribuan Pelajar...
ASOE 4.0, Ribuan Pelajar Unjuk Prestasi di Olimpiade Pendidikan Nasional
Menag Nasaruddin Minta...
Menag Nasaruddin Minta Program Pendidikan Dilandasi Nilai-nilai Cinta
Rekomendasi
3 Panglima TNI dari...
3 Panglima TNI dari Matra Laut, Ada yang Pernah Menjabat Pangkogabwilhan I
Sepekan Berlalu Pelempar...
Sepekan Berlalu Pelempar Batu ke Bus Persik Belum Terungkap, Apa Kendalanya?
Link Live Streaming...
Link Live Streaming La Liga: Real Madrid vs Sevilla di VISION+
The New York Times Akui...
The New York Times Akui Kemenangan Pakistan dalam Perang dengan India
Politisi Pakistan Desak...
Politisi Pakistan Desak Dunia Lucuti Senjata Nuklir India, Sebut Modi Ekstremis
DPRD Jakarta Usul UP...
DPRD Jakarta Usul UP Parkir Dibubarkan, Ini Respons Dishub
Berita Terkini
Peran Strategis Dana...
Peran Strategis Dana Abadi Pendidikan dalam Mendukung Aktivitas Akademik
3 Sekolah Kedinasan...
3 Sekolah Kedinasan Terbaik di Makassar, Lulusannya Jadi Calon PNS
Benarkah Orang Pendek...
Benarkah Orang Pendek Lebih Panjang Umur? Pakar IPB Bilang Begini
FHCI BUMN: Ini Kriteria...
FHCI BUMN: Ini Kriteria Peserta yang Lolos RBB 2025 ke Tes Online Tahap 2
Ini Persyaratan Prapendaftaran...
Ini Persyaratan Prapendaftaran SPMB Jakarta 2025 dan Ikuti Langkah Mudahnya
UGM Sediakan 3.670 Kursi...
UGM Sediakan 3.670 Kursi untuk Mahasiswa Baru di Jalur Mandiri 2025, Segera Daftar!
Infografis
Mahasiswi ITB Ditangkap...
Mahasiswi ITB Ditangkap Gara-gara Meme Prabowo dan Jokowi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved