Inilah 5 Negara dengan Biaya Kuliah dan Hidup Termurah, Pilih Malaysia atau Jerman?

Rabu, 07 Juni 2023 - 12:40 WIB
loading...
Inilah 5 Negara dengan...
5 negara dengan biaya kuliah dan biaya hidup termurah rekomendasi study abroad. Foto/Freepik.
A A A
JAKARTA - Biaya merupakan salah satu komponen yang menjadi pertimbangan kuliah di luar negeri . Tidak hanya biaya pendidikan namun juga biaya hidup menentukan kelancaran mahasiswa untuk studi di negeri orang.

Bagi pelajar internasional, biaya hidup dan biaya kuliah yang terlalu tinggi kerap menjadi kendala utama mahasiswa berpikir ulang untuk memutuskan kuliah di luar negeri.

Meskipun demikian, belajar di luar negeri belum tentu semahal yang dibayangkan. Sebab kalian masih bisa memilih sejumlah negara yang menawarkan pendidikan berkualitas dengan biaya pendidikan dan hidup yang ramah di kantong.

Dikutip dari laman Schoters, berikut 5 negara yang bisa menjadi pilihan.

1. Jerman

Meski terletak di belahan benua Eropa namun Jerman masuk dalam daftar negara dengan biaya kuliah dan biaya hidup yang terjangkau.

Selain itu, Jerman juga salah satu negara di Eropa yang konsisten terus berada dalam deretan perguruan tinggi terbaik dunia setiap tahunnya.

Beberapa universitas terbaik di Jerman antara lain:

1. Technical University of Munich, peringkat 49 dunia berdasarkan QS 2023

2. Ludwig Maximilians Universitat Munchen, peringkat 59 dunia berdasarkan QS 2023

3. Universitat Heidelberg, peringkat 65 dunia berdasarkan QS 2023

4. Freie Universitaet Berlin, peringkat 118 dunia berdasarkan QS 2023
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
6 Universitas dengan...
6 Universitas dengan Jurusan Hukum Terbaik Dunia 2025, Daftar di SNBT
7 Fakultas Kedokteran...
7 Fakultas Kedokteran Indonesia dengan Peringkat Dunia, Referensi SNBT 2025
Keren, Siswa MAN 4 Jakarta...
Keren, Siswa MAN 4 Jakarta Berhasil Diterima di 13 Kampus Top Dunia
UI Jadi Universitas...
UI Jadi Universitas Terbaik ke-4 di Asia Tenggara Versi EduRank 2025
Daftar Kampus di Indonesia...
Daftar Kampus di Indonesia dengan Ilmuwan Terbanyak yang Masuk Peringkat Dunia
15 Jurusan Kedokteran...
15 Jurusan Kedokteran Gigi Terbaik versi EduRank 2025, Cocok untuk SNBT
Pengumuman Seleksi Administrasi...
Pengumuman Seleksi Administrasi Beasiswa LPDP Tahap 1 2025, Cek di Sini!
12 PTN dengan Jurusan...
12 PTN dengan Jurusan Akuntansi Terbaik di THE WUR, Referensi SNBT 2025
10 Kampus Terbaik Asia...
10 Kampus Terbaik Asia yang Lulusannya Paling Gampang Dapat Pekerjaan 2025
Rekomendasi
Bos MNC Life Jadi Wakil...
Bos MNC Life Jadi Wakil Ketua Umum VI AFTECH, Pandu Sjahrir: Bisa Dorong Inovasi
Bank Mandiri Taspen...
Bank Mandiri Taspen Libatkan 380.000 Nasabah dalam Program Tiga Pilar Mantap
Duel Spektakuler Anthony...
Duel Spektakuler Anthony Joshua vs Jake Paul Bakal Digelar Tahun Depan?
Laskar Merah Putih Tegaskan...
Laskar Merah Putih Tegaskan Tidak Ada Permintaan THR ke Dinkes Kabupaten Bekasi
Buron Kasus Penipuan...
Buron Kasus Penipuan Ditemukan Tewas di Tangerang, Jasadnya Dimutilasi dan Dimasukkan ke Dalam Freezer
Kronologi Pengungkapan...
Kronologi Pengungkapan Kasus Mutilasi Buron Kasus Penipuan di Tangerang, Tubuh Dipotong 8 Bagian
Berita Terkini
Universitas Terbuka...
Universitas Terbuka Kembali Raih Opini WTP 2025
34 menit yang lalu
Forum Alumni Telkom...
Forum Alumni Telkom University Dukung Asta Cita Pendidikan Tinggi
4 jam yang lalu
BWI Dukung Wakaf Perguruan...
BWI Dukung Wakaf Perguruan Tinggi untuk Pembiayaan Tridharma Pendidikan
4 jam yang lalu
Kemendikdasmen Pantau...
Kemendikdasmen Pantau Kesiapan Daerah Menuju SPMB 2025
5 jam yang lalu
Fakultas AI UPH Menarik...
Fakultas AI UPH Menarik Perhatian, Menyambut Kunjungan Wakil Presiden RI
5 jam yang lalu
HIMA PUSAKA MNC University...
HIMA PUSAKA MNC University Gelar Santunan dan Bukber, Tebarkan Kepedulian di Bulan Ramadan
7 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Netizen...
5 Negara dengan Netizen Paling Tidak Sopan di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved