Rincian Biaya Kuliah Universitas Katolik Parahyangan Bandung untuk Semua Jurusan

Jum'at, 23 Juni 2023 - 16:27 WIB
loading...
Rincian Biaya Kuliah...
Biaya kuliah Universitas Katolik Parahyangan Bandung memiliki besaran yang bervariasi. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Biaya kuliah Universitas Katolik Parahyangan Bandung memiliki besaran yang bervariasi. Hal ini perlu diketahui oleh para calon mahasiswa yang hendak mendaftarkan dirinya ke Perguruan Tinggi Swasta (PTS) tersebut.

Universitas yang telah berdiri sejak 1955 ini memiliki tujuh fakultas untuk program sarjana, magister, dan doktor. Tentunya PTS ini dapat menjadi salah satu opsi untuk melanjutkan pendidikan.

Biaya kuliah Unpar terdiri dari biaya awal, sumbangan solidaritas, dan biaya setiap semester. Besaran biayanya berbeda-beda setiap prodi, yang sama hanya sumbangan solidaritas Rp 2,5 juta untuk semua jurusan.

Baca juga: Besaran Biaya Kuliah UI Jalur Mandiri 2023

Rincian Biaya Kuliah UNPAR Bandung

Berikut ini rincian biaya kuliah untuk masing-masing jurusan di Universitas Katolik Parahyangan untuk tahun akademik 2023/2024 yang dilansir dari laman resmi Unpar.

1. Fakultas Ekonomi

- Ekonomi Pembangunan

Biaya Awal : Rp 20.500.000

Sumbangan Solidaritas : Rp 2.500.000

Biaya SKS Semester 1 : Rp 7.000.000

- Manajemen

Biaya Awal : Rp 42.000.000

Sumbangan Solidaritas : Rp 2.500.000
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Untar Siapkan Lulusan...
Untar Siapkan Lulusan Berkualitas lewat Sertifikasi Profesi
33 Jurusan Unesa dengan...
33 Jurusan Unesa dengan Pendaftar Terbanyak di SNBT 2025, Prodi D4 Ini Juaranya
12.000 Guru Bisa Dapat...
12.000 Guru Bisa Dapat Bantuan Kuliah Rp3,5 Juta, Bagaimana Cara Daftarnya?
Dukung Pendirian USG,...
Dukung Pendirian USG, Mendiktisaintek: Wujudkan Mimpi Prabowo Jadikan Indonesia Maju
7 Universitas Swasta...
7 Universitas Swasta Indonesia Terbaik yang Tembus Peringkat Dunia QS WUR 2025
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
3 Rekomendasi Destinasi...
3 Rekomendasi Destinasi Wisata Alam di Bandung untuk Long Weekend, Murah Meriah!
Warga Rancaekek Bandung...
Warga Rancaekek Bandung Keluhkan Pencemaran Limbah Tekstil di Sungai Cikijing, Air Hitam dan Berbau
Tabrakan Beruntun 4...
Tabrakan Beruntun 4 Mobil dan 2 Motor di Bandung, 1 Tewas Terseret 80 Meter
Rekomendasi
PP ISNU Sebut Beasiswa...
PP ISNU Sebut Beasiswa Filantropis Cetak Generasi Unggul dan Inovatif
John Fury Bongkar Kesalahan...
John Fury Bongkar Kesalahan Fatal Tyson Fury Saat Hadapi Oleksandr Usyk
Momen Iring-iringan...
Momen Iring-iringan Ambulans Evakuasi Korban Tewas Ledakan Amunisi di Garut, Warga: Ya Allah
Desak Program Siswa...
Desak Program Siswa Nakal di Barak Militer Dicabut, LBH Pendidikan: Tidak Humanis
Longsor Terjang Samarinda,...
Longsor Terjang Samarinda, 2 Orang Tewas dan 2 Masih Pencarian
7 Fakta Maxime Bouttier,...
7 Fakta Maxime Bouttier, Aktor Blasteran Prancis-Indonesia yang Jadi Suami Luna Maya
Berita Terkini
Tingkatkan Akses Pendidikan...
Tingkatkan Akses Pendidikan Tinggi, UI Kembangkan Pendidikan Berbasis Siber
Mengenal 3 Jalur Mandiri...
Mengenal 3 Jalur Mandiri Universitas Jember 2025 dan Jadwal Pendaftarannya
Untar Siapkan Lulusan...
Untar Siapkan Lulusan Berkualitas lewat Sertifikasi Profesi
Kapan Pendaftaran Beasiswa...
Kapan Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 2 2025 Dibuka? Ini Perkiraan Jadwalnya
Perbedaan 3 Nama Panggilan...
Perbedaan 3 Nama Panggilan Pelajar Sekolah Kedinasan, Taruna, Praja, dan Mahasiswa
2 Sekolah Kedinasan...
2 Sekolah Kedinasan Ini Siap Buka Pendaftaran Calon PNS 2025
Infografis
Jurusan Kuliah yang...
Jurusan Kuliah yang Lulusannya Berpotensi Besar Kerja di BUMN
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved