7 Jenis Tes Bahasa Inggris dan Biayanya, Kamu Cocok yang Mana?

Kamis, 06 Juli 2023 - 11:39 WIB
loading...
7 Jenis Tes Bahasa Inggris...
Tes kemampuan berbahasa Inggris sangat penting untuk mengasah keterampilan berbahasa Inggris secara tertulis dan lisan untuk menunjang karier di masa depan. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Bagi Anda yang ingin lancar berbahasa Inggris , 7 jenis tes Bahasa Inggris beserta estimasi biayanya ini perlu disimak. Memiliki ilmu dan pengetahuan dalam bahasa Inggris punya banyak manfaat dan keuntungan.

Keterampilan berbahasa Inggris secara tertulis dan lisan dapat membantu kita untuk mendapatkan pendidikan dan karier yang lebih baik. Dalam mencapai goals tersebut, memang diperlukan banyak belajar, latihan, hingga tes sebagai syarat untuk melanjutkan pendidikan dan karier yang ingin dicapai. Dirangkum dar berbagai sumber, berikut 7 jenis tes bahasa Inggris dan juga biayanya

7 Jenis Tes Bahasa Inggris Beserta Biayanya

1.TOEFL (Test of English as a Foreign Language)

TOEFL adalah tes bahasa Inggris untuk non-native speaker atau bukan penutur asli dengan dasar American English. Biasanya TOEFL digunakan untuk mendaftar pekerjaan dan mendaftar di universitas yang berbahasa Inggris di Indonesia dan Amerika. TOEFL terbagi menjadi 4 jenis tes, yaitu:

• PBT (Paper-Based Test)

Jenis tes yang biasanya dilakukan di institusi pendidikan, lembaga bahasa, dan tempat kursus atau les. Tes ini dilakukan seperti tes biasa dengan datang ke tempat dan mengerjakan soal yang sudah dicetak, serta mengisi jawabannya di lembar yang sudah disediakan. Durasi TOEFL PBT kurang lebih 3 jam dengan tes listening, structure & written expression, writing comprehension, dan writing. Skor untuk tes ini adalah 310-667.

• CBT (Computer-Based Test)

Jenis tes yang dilakukan di komputer dan datang langsung ke tempat tes. Namun, TOEFL CBT mulai kurang populer karena adanya tes iBT (Internet-Based Test). Pada tes ini, peserta tidak bisa mengulang pertanyaan sebelumnya jika tertinggal. Durasi pengerjaan soal sekitar 4 jam, sudah termasuk membaca petunjuk. Skor untuk tes ini adalah 30-300.

• iBT (Internet-Based Test).

Mulai populer sejak 2005, jenis tes ini menggantikan tes paper-based dan computer-based. Sebenarnya format soal yang diberikan sama dengan paper-based, namun tanpa kategori structure. Sehingga, inilah yang menjadi perbedaan utama antara PBT dan iBT.

Selain itu, yang membedakan tes iBT juga dapat dilihat dari susunan pertanyaannya yang mencakup kategori reading, listening, speaking, dan writing. Total durasi TOEFL iBT kurang lebih 3 hingga 4 jam. Skor tertinggi yang didapatkan untuk tes ini adalah 120.

• ITP (Institutional Testing Program)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
Sekolah Terpadu Sedaya...
Sekolah Terpadu Sedaya Bintang Kembangkan Pendidikan Trilingual
Kader Hima Persis Diajak...
Kader Hima Persis Diajak Manfaatkan Aplikasi Resmi Organisasi
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
MNC University Kerja...
MNC University Kerja Sama dengan LSP SDM TIK untuk Tingkatkan Kompetensi Dosen dan Mahasiswa
Pengembangan Soft Skills...
Pengembangan Soft Skills Mahasiswa, Kunci Meningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
Hima Persis Diharapkan...
Hima Persis Diharapkan Beri Karya Monumental untuk Kemajuan Agama dan Bangsa
HIMA LETS MNC University...
HIMA LETS MNC University Tebar Kebaikan di Bulan Ramadan dengan Aksi Berbagi Takjil
Rekomendasi
9 Mayjen TNI Tinggalkan...
9 Mayjen TNI Tinggalkan Militer usai Mutasi TNI Januari-Maret 2025, Ini Daftar Namanya
TNI Lahir dari Rahim...
TNI Lahir dari Rahim Rakyat, Jadikan Pilar Persatuan dan Pembangunan Bangsa
Senin, KSOP Batasi Aktivitas...
Senin, KSOP Batasi Aktivitas Bongkar Muat Barang di Pelabuhan Tanjung Priok
7 Mobil Mewah di Surabaya...
7 Mobil Mewah di Surabaya Milik Mantan Anggota DPR Terbakar
3 Kapolda Metro Jaya...
3 Kapolda Metro Jaya Lulusan Akpol 1970-an dengan Masa Jabatan 2 Tahun, Nomor 1 Teman Seangkatan Kapolri
Jin BTS Umumkan Konser...
Jin BTS Umumkan Konser Solo RUNSEOKJIN_EP.TOUR, Ini Jadwal Lengkapnya
Berita Terkini
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
8 jam yang lalu
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
8 jam yang lalu
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
9 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
12 jam yang lalu
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
12 jam yang lalu
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
22 jam yang lalu
Infografis
Houthi Klaim Mampu Gagalkan...
Houthi Klaim Mampu Gagalkan Serangan Udara AS dan Inggris
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved