Survei BPS: Sebagian Besar Siswa/Mahasiswa Pakai Kendaraan Pribadi ke Sekolah dan Kampus

Selasa, 12 September 2023 - 13:21 WIB
loading...
Survei BPS: Sebagian...
Data BPS menyebutkan terjadi pergeseran pola penggunaan alat transportasi siswa dan mahasiswa untuk ke sekolah dan ke kampus selama satu dekade terakhir.Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Seiring perkembangan zaman membuat alat transportasi yang digunakan siswa/mahasiswa untuk sekolah maupun kuliah juga berubah. Menurut Badan Pusat Statistik (BPS), pergeseran sarana transportasi yang rutin digunakan siswa/mahasiswa ke sekolah dan kampus dalam hampir satu dekade terakhir.

Data BPS menyebutkan, pada tahun 2012, sebagian besar (47,68%) siswa/mahasiswa pergi ke sekolah tanpa kendaraan. Pada 2021, lebih dari separuh siswa/mahasiswa (58,02%) pergi ke sekolah justru menggunakan kendaraan pribadi.

Itu artinya, perkembangan zaman disinyalir sangat memengaruhi tingkat ekonomi masyarakat yang pada gilirannya memicu perubahan alat transportasi yang digunakan siswa dan mahasiswa untuk pergi ke sekolah dan kampus. Artikel kali ini akan mengulasnya secara detail tentang persentase siswa/mahasiswa menurut sarana transportasi rutin yang digunakan ke sekolah maupun kampus tahun ke tahun.

Persentase Siswa/Mahasiswa Menurut Sarana Transportasi Rutin yang Digunakan ke Sekolah/Kampus (2012-2021)

1. Kendaraaan Pribadi

Tahun 2012 (36,16%)

Tahun 2015 (45,49%)

Tahun 2018 (50,53%)

Tahun 2021 (59,02%)

2. Tanpa Kendaraaan

Tahun 2012 (47,68%)

Tahun 2015 (39,99%)

Tahun 2018 (35,76%)

Tahun 2021 (34,6%)

3. Kendaraaan Umum

Tahun 2012 (16,16%)

Tahun 2015 (14,53%)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1942 seconds (0.1#10.140)