10 Kampus Swasta dan Negeri yang Memiliki Jurusan Aktuaria

Kamis, 21 September 2023 - 11:12 WIB
loading...
10 Kampus Swasta dan...
Sejumlah kampus negeri dan swasta di Indonesia memiliki jurusan Aktuaria terbaik. Foto/Dok. Universitas Gadjah Mada
A A A
JAKARTA - Sejumlah kampus memiliki jurusan Aktuaria terbaik. Jurusan ini cocok untuk para calon mahasiswa yang memiliki ketertarikan dalam matematika, statistik, dan keuangan.

Jurusan Aktuaria mempelajari studi yang mendalam tentang analisis risiko keuangan, pengelolaan asuransi, dan investasi. Di Indonesia, ada beberapa kampus negeri dan swasta yang memiliki jurusan Aktuaria.

Berikut daftar 10 kampus swasta dan negeri yang ada jurusan Aktuaria.

Kampus Swasta dan Negeri yang Memiliki Jurusan Aktuaria


1. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)


Salah satu kampus yang menyediakan Jurusan Aktuaria adalah Institut Teknologi Sepuluh Nopember yang ada di Surabaya. Kampus yang terakreditasi A ini bisa menjadi pilihan calon mahasiswa yang berminat kuliah di Jurusan Aktuaria.



2. Institut Teknologi Bandung


Tak hanya dikenal dengan jurusan tekniknya yang unggul, Institut Teknologi Bandung juga membuka Jurusan Aktuaria bagi mahasiswa yang berminat. ITB menjadi salah satu kampus paling bergengsi di Indonesia, bahkan masuk dalam daftar 3 besar kampus terbaik di Indonesia.

3. Universitas Gadjah Mada


Universitas Gadjah Mada juga membuka Jurusan Aktuaria yang berada di bawah naungan Fakultas Matematika dan Pengetahuan Alam.

4. Universitas Indonesia


Sebagai salah satu Universitas terbaik di Indonesia, Universitas Indonesia menyediakan berbagai jurusan yang cukup lengkap. Salah satunya adalah Jurusan Aktuaria yang bernaung di Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam.


5. Institut Teknologi Kalimantan


Institut Teknologi Kalimantan merupakan perguruan tinggi yang fokus dalam bidang teknologi untuk menunjang kebutuhan dunia industri. Salah satunya jurusan Aktuaria yang ada di bawah Fakultas Matematika dan Teknologi Informasi.

6. Institut Pertanian Bogor


IPB menjadi perguruan tinggi berbasis riset kelas dunia dengan kompetensi utama pertanian tropika dan biosains serta berkarakter kewirausahaan. Tak ketinggalan, IPB juga bisa menjadi pilihan kampus yang menyediakan Jurusan Aktuaria yang ada di bawah Fakultas MIPA.

7. Universitas Hasanuddin


Universitas Hasanuddin (Unhas) merupakan sebuah perguruan tinggi negeri di Makassar, Sulawesi Selatan. Hingga kini, Universitas Hasanuddin menyediakan pendidikan pada 16 fakultas. Salah satunya Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam dengan jurusan Aktuaria.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
Rekomendasi
Karya Seni Kelas Dunia...
Karya Seni Kelas Dunia Hadir di Central Park Jakbar
Perang Dagang, China...
Perang Dagang, China Ganti Minyak Mentah AS dengan Minyak Kanada
Aktivis Jakarta Bahas...
Aktivis Jakarta Bahas 100 Hari Kerja Pramono-Doel, Ini Hasilnya
Ambulans Terjebak Macet...
Ambulans Terjebak Macet Parah di Tanjung Priok, Pasien Diturunkan Menuju RS Koja
TNI Lahir dari Rahim...
TNI Lahir dari Rahim Rakyat, Jadikan Pilar Persatuan dan Pembangunan Bangsa
Strategi Komunikasi...
Strategi Komunikasi Internal yang Efisien melalui Town Hall Meetings Terintegrasi
Berita Terkini
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
1 jam yang lalu
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
2 jam yang lalu
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
2 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
5 jam yang lalu
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
6 jam yang lalu
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
15 jam yang lalu
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved