5 Universitas Ini Sudah Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru Angkatan 2024, Mana Saja?

Sabtu, 07 Oktober 2023 - 09:19 WIB
loading...
5 Universitas Ini Sudah...
Telkom University menjadi salah satu universitas di Indonesia yang sudah membuka pendaftaran mahasiswa baru tahun angkatan 2024. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ini daftar universitas yang sudah membuka pendaftaran mahasiswa angkatan 2023/2024. Tahun ajaran baru lazimnya dimulai di awal tahun tak terkecuali tahun ajaran 2024. Meski tahun 2023 belum berakhir namun ternyata ada sejumlah universitas di Indonesia yang sudah membuka pendaftaran calon mahasiswa baru angkatan 2024.

Beberapa jalur seleksi sudah mulai dibuka olehuniversitasuntuk tahun angkatan 2024 seperti jalur beasiswa, jalur prestasi akademik, jalur seleksi reguler, hingga jalur tes atau tanpa tes. Bagi mereka yang lolos jalur seleksi yang dibuka oleh PTS ini, maka akan memulai perkuliahan di tahun depan.

Bagi kamu yang belum lolos menjadi mahasiswa di tahun ini, beberapauniversitasini bisa menjadi rekomendasi yang mungkin cocok untuk kamu pilih. Mengutip unggahan Instagram @university.id, artikel kali ini akan membahas 5 universitas swasta yang sudah membuka pendaftaran mahasiswa angkatan 2024, universitas mana saja? Simak ya!

5 Universitas yang Sudah Buka Pendaftaran Mahasiswa Angkatan 2024


1. Telkom University


Saat ini Telkom University sudah membuka dua jalurpendaftaranyakni Jalur Prestasi Akademik 1 (JPA) yang sudah dibuka mulai 1 Agustus 2023 dan Jalur Vokasi yang dibuka per 1 September 2023.

2.UniversitasPelita Harapan


Jalur seleksi yang sudah dibuka saat ini diUniversitasPelita Harapan adalah Jalur Reguler untuk semua jurusan dan Kedokteran hingga tanggal 2 Oktober 2023.


3.UniversitasKatolik Parahyangan


Ada dua jalur penerimaanmahasiswa baruangkatan 2024 yang sudah dibuka diUniversitasKatolik Parahyangan saat ini. Pertama Jalur Kemitraan Sekolah dan yang kedua Jalur Penerimaan Penelusuran Minat dan Kemampuan (PMDK

4.UniversitasAtma Jaya


Ada dua jalur yang sudah dibuka dan tersedia diUniversitasAtma Jaya yakni Jalur Merah Putih Rapor (25 Agustus 2023 - 1 Oktober 2023) dan Jalur Merah Putih Tes (15 Agustus 2023 – 20 Oktober 2023).

5. Binus University


Binus University sudah membuka jalur penerimaanmahasiswa baruuntuk angkatan 2024 yakni Jalur Beasiswa Binus.
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
MNC University Jajaki...
MNC University Jajaki Peluang Kerja Sama dengan LP3I
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
MNC University-MarkPlus...
MNC University-MarkPlus Institute Perkuat Sinergi Akademik dan Industri
Forum Alumni Telkom...
Forum Alumni Telkom University Dukung Asta Cita Pendidikan Tinggi
BWI Dukung Wakaf Perguruan...
BWI Dukung Wakaf Perguruan Tinggi untuk Pembiayaan Tridharma Pendidikan
MNC University dan Politeknik...
MNC University dan Politeknik Tempo Jalin Kerja Sama dalam Tridharma Perguruan Tinggi
MNC University Jalin...
MNC University Jalin Kerja Sama dengan Politeknik Siber Cerdika Internasional
DKV Universitas MNC...
DKV Universitas MNC Pilihan Terbaik untuk Karier di Industri Kreatif
Beasiswa Belum Mampu...
Beasiswa Belum Mampu Tingkatkan APK Pendidikan Tinggi, Kemendikti Susun Strategi Nasional
Rekomendasi
Bane Raja Manalu: Larangan...
Bane Raja Manalu: Larangan Air Kemasan di Bawah 1 Liter Baik untuk Masa Depan Bali
Prabowo dan Emir Qatar...
Prabowo dan Emir Qatar Saksikan Penandatanganan MoU Dialog Strategis RI-Qatar
Kronologi Mantan Artis...
Kronologi Mantan Artis Drama Kolosal Sekar Arum Ditangkap terkait Uang Palsu
Cekcok Masalah Gadai...
Cekcok Masalah Gadai HP, Pria di Bengkalis Tebas Istri hingga Tewas
Hakim Djuyamto Dijemput...
Hakim Djuyamto Dijemput Paksa Kejagung terkait Vonis Lepas Kasus CPO
5 Kebiasaan Sehari-hari...
5 Kebiasaan Sehari-hari yang Diam-diam Merusak Ginjal, Waspadai sebelum Terlambat
Berita Terkini
PGRI Dukung Rencana...
PGRI Dukung Rencana Penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa Kembali Diterapkan di SMA
5 jam yang lalu
Standarisasi atau Standardisasi,...
Standarisasi atau Standardisasi, Mana Penulisan Kata yang Benar?
12 jam yang lalu
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
17 jam yang lalu
Cara Legalisir Ijazah...
Cara Legalisir Ijazah untuk Kuliah atau Bekerja ke Luar Negeri di Kemendikti Saintek
1 hari yang lalu
Kerjasama atau Kerja...
Kerjasama atau Kerja Sama, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
1 hari yang lalu
Profil Edy Meiyanto,...
Profil Edy Meiyanto, Guru Besar Farmasi UGM yang Dipecat karena Kasus Asusila
1 hari yang lalu
Infografis
Lebih Unggul Mana, Ini...
Lebih Unggul Mana, Ini 5 Perbedaan iOS dan Android
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved