8 Beasiswa S1-S3 yang Buka Pendaftaran Januari 2024, Tunjangan Puluhan Juta

Senin, 01 Januari 2024 - 16:37 WIB
loading...
8 Beasiswa S1-S3 yang...
Freeman Asian Scholarship Program dari Amerika Serikat (AS) merupakan salah satu beasiswa luar negeri yang membuka pendaftaran Januari 2024
A A A
JAKARTA - Ini 8 jenis beasiswa S1-S3 luar negeri yang membuka pendaftaran Januari 2024. Kuliah gratis dengan fasiitas beasiswa ke luar negeri banyak diincar pelajar dan mahasiswa Indonesia.

Pada awal tahun 2024 ini ada beberapa beasiswa yang akan membuka pendaftaran. Beasiswa ini memiliki potensi besar untuk membantu mewujudkan impian mereka yang ingin melanjutkan studi di luar negeri.Beasiswa apa saja? Artikel kali ini akan mengulasnya, simak ya!

8 Beasiswa S1-S3 Luar Negeri yang Buka Pendaftaran Januari 2024


1. Freeman Asian Scholarship Program

a. Jenjang: S1

b. Negara: Amerika Serikat

c. Cakupan: Total beasiswa ini mencapai USD80.000 atau setara dengan Rp1,25 miliar yang mencakup biaya kuliah penuh, biaya akomodasi, biaya perjalanan, dan biaya perlengkapan

d. Info lebih lanjut: https://www.wesleyan.edu/admission/afford-aid/tuition-fees.html

2. Ajinomoto Scholarship Program

a. Jenjang: S2

b. Negara: Jepang

c. Cakupan: Tanggungan riset sebesar 150.000 yen setara dengan Rp16 juta per bulan, tunjangan mahasiswa S2 180.000 yen setara dengan Rp19 juta, biaya ujian, pendaftaran kuliah, uang kuliah penuh, tiket pesawat PP

d. Info lebih lanjut: https://www.ajinomoto.co.id/id/beasiswa

Baca juga: Catat, Ini 4 Beasiswa Luar Negeri Tanpa Syarat TOEFL

3. Invest Your Talent in Italy

a. Jenjang: S2
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Deakin-Lancaster University...
Deakin-Lancaster University Buka Akses Pendidikan Internasional dengan Program Beasiswa
Kapan Pendaftaran Beasiswa...
Kapan Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 2 2025 Dibuka? Ini Perkiraan Jadwalnya
Seleksi Mandiri ITB...
Seleksi Mandiri ITB 2025 Dibuka, Ada Jalur Beasiswa dan KIP Kuliah
Kemendiktisaintek Luncurkan...
Kemendiktisaintek Luncurkan Kampus Berdampak: Dorong Perguruan Tinggi Jadi Motor Perubahan Sosial
Menjangkau Pelosok Negeri,...
Menjangkau Pelosok Negeri, Unika Atma Jaya Salurkan Beasiswa Rp44 Miliar
Kapan Dana KJMU 2025...
Kapan Dana KJMU 2025 Cair? Ini Jadwal Resmi dan Syarat Penerimanya
Bank Jatim Teken MoU...
Bank Jatim Teken MoU dengan UT Surabaya, Dukung Kemajuan Dunia Pendidikan
Hardiknas, Prabowo Bakal...
Hardiknas, Prabowo Bakal Umumkan Bantuan Guru Honorer dan Renovasi 10.440 Sekolah
Kemenag Buka Seleksi...
Kemenag Buka Seleksi Mahasiswa ke Al-Azhar 2025, Catat Jadwalnya
Rekomendasi
Junto Nakatani Juara...
Junto Nakatani Juara 3 Divisi Tak Terkalahkan: Aku Mau Duel Unifikasi Gelar!
Evolusi Khabib Nurmagomedov...
Evolusi Khabib Nurmagomedov 1988-2025: Dari Pegunungan ke Puncak UFC!
Menang Miss World Talent...
Menang Miss World Talent Final 2025, Miss Indonesia Monica Kezia Masuk 10 Besar Asia-Oceania
Wujud Komitmen Antifraud,...
Wujud Komitmen Antifraud, Pegadaian Laporkan Dugaan Kredit Fiktif oleh Oknum Karyawan
Kim Jong-un Dipermalukan,...
Kim Jong-un Dipermalukan, Korut Gunakan Terpal Tutupi Kapal Perang 5.000 Ton yang Nyaris Tenggelam
5 Fakta Jan Hwa Diana...
5 Fakta Jan Hwa Diana Jadi Tersangka Kasus Penggelapan 108 Ijazah Mantan Karyawan
Berita Terkini
Unpad Buka Pendaftaran...
Unpad Buka Pendaftaran SMUP 2025, Tersedia Banyak Jalur Masuk dan Kuota Besar
Wujudkan Kampus Berdampak,...
Wujudkan Kampus Berdampak, UNJ Siap Ciptakan Inovasi untuk Ketahanan Pangan
Deakin-Lancaster University...
Deakin-Lancaster University Buka Akses Pendidikan Internasional dengan Program Beasiswa
Kisah Anasha, Siswi...
Kisah Anasha, Siswi Indonesia yang Diterima di 11 Kampus Terbaik Luar Negeri
Lulus atau Gagal di...
Lulus atau Gagal di SNBT 2025? Ini Langkah Selanjutnya yang Harus Kamu Lakukan
Profil SMA Taruna Nusantara...
Profil SMA Taruna Nusantara dan 8 Alumni yang Menjadi Pejabat di Era Presiden Prabowo
Infografis
Mulai Januari 2025 Gaji...
Mulai Januari 2025 Gaji Guru Non-ASN Bakal Naik Rp2 Juta
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved