Pendaftaran Kelas Internasional Unpad 2024 Dibuka, Segini Biaya Kuliahnya

Jum'at, 03 Mei 2024 - 09:00 WIB
loading...
A A A
Mahasiswa IUP Unpad nantinya bisa pergi ke luar negeri untuk program pertukaran hingga studi selama satu semester atau setahun. Selain itu mahasiswa IUP juga berkesempatan mendapatkan beasiswa.

Biaya Kuliah Kelas Internasional (IUP) Unpad 2024

1. Kedokteran Gigi


UKT per semester: Rp50 juta
IPI: Rp190 juta

2. Farmasi


UKT per semester: Rp28 juta
IPI: Rp275 juta

3. Hukum


UKT per semester: Rp18 juta
IPI: Rp50 juta

4. Hubungan Internasional


UKT per semester: Rp18 juta
IPI: Rp70 juta

5. Administrasi Bisnis


UKT per semester: Rp17 juta
IPI: Rp60 juta

6. Ilmu Komunikasi


UKT per semester: Rp18 juta
IPI: Rp55 juta

7. Kedokteran


UKT per semester: Rp50 juta
IPI: Rp195 juta

8. Akuntansi (Double Degree)


UKT per semester: Rp18 juta
IPI: Rp60 juta

9. Manajemen (Double Degree)

UKT per semester: Rp18 juta
IPI: Rp60 juta

10. Ekonomi Islam


UKT per semester: Rp18 juta
IPI: Rp50 juta

11. Ilmu Ekonomi (Double Degree)


UKT per semester: Rp18 juta
IPI: Rp45 juta

12. Bisnis Digital (Double Degree)


UKT per semester: Rp18 juta
IPI: Rp60 juta

13. Perikanan (Double Degree)


UKT per semester: Rp18 juta
IPI: Rp30 juta

14. Ilmu Kelautan (Double Degree)


UKT per semester: Rp18 juta
IPI: Rp30 juta

Demikian informasi mengenai pendaftaran Kelas Internasional (IUP) Unpad 2024 yang sudah dibuka. Semoga informasi ini bermanfaat.
(nnz)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3690 seconds (0.1#10.140)