Daftar Lengkap Fakultas dan Jurusan di Universitas Pamulang

Kamis, 06 Juni 2024 - 07:57 WIB
loading...
Daftar Lengkap Fakultas...
Daftar lengkap fakultas dan jurusan di Universitas Pamulang (Unpam) penting diketahui. Foto/Unpam.
A A A
TANGERANG SELATAN - Daftar lengkap fakultas dan jurusan di Universitas Pamulang (Unpam) penting diketahui. Terlebih bagi Anda yang berminat untuk masuk Unpam pada periode semester gasal 2024/2025.

Universitas Pamulang atau Unpam merupakan salah satu perguruan tinggi swasta kenamaan di Indonesia. Berlokasi di Banten, universitas ini didirikan pada tahun 2000 oleh Yayasan Prima Jaya.

Baca juga: Minat Studi di Tangsel, Segini Biaya Kuliah Universitas Pamulang Tahun Ajaran 2023/2024

Pada perkembangannya, Universitas Pamulang (Unpam) memiliki sejumlah pembaruan, termasuk penambahan fakultas dan jurusan.

Baca juga: Unpam Beri Pelatihan Optimalisasi Konten Media Sosial Bagi Siswa SMK Putra Pertiwi

Mengacu pada brosur Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Unpam Semester Gasal 2024/2025, kampus swasta ini sudah punya 10 fakultas. Berikut rinciannya.

Daftar Fakultas dan Jurusan di Universitas Pamulang

1. Fakultas Ekonomi dan Bisnis


Manajemen S-1
Akuntansi S-1
Akuntansi Perpajakan Sarjana Terapan
Administrasi Perkantoran D-3
Manajemen S-1 (Kampus Serang)
Akuntansi S-1 (Kampus Serang)

2. Fakultas Sastra


Sastra Inggris S-1
Sastra Indonesia S-1

Baca juga: Kunjungi Universitas Pamulang, DAIKIN Perkenalkan Inovasi dan Karir di Industri Tata Udara

3. Fakultas Teknik


Teknik Mesin S-1
Teknik Industri S-1
Teknik Elektro S-1
Teknik Kimia S-1
Teknik Mesin S-1 (Kampus Serang)
Teknik Elektro S-1 (Kampus Serang)

4. Fakultas Hukum


Ilmu Hukum S-1
Ilmu Hukum S-1 (Kampus Serang)

5. Fakultas Ilmu Komputer


Teknik Informatika S-1
Sistem Informasi S-1
Sistem Komputer S-1 (Kampus Serang)
Sistem Informasi S-1 (Kampus Serang)

6. Fakultas Ilmu Sosial dan Politik


Administrasi Negara S-1 (Kampus Serang)
Ilmu Pemerintahan S-1 (Kampus Serang)

7. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan


Pendidikan Pancasila dan Ilmu Kewarganegaraan S-1
Pendidikan Ekonomi S-1
Pendidikan Guru Sekolah Dasar S-1
Pendidikan Jasmani S-1
Pendidikan Profesi Guru

8. Fakultas Agama Islam


Manajemen Pendidikan Islam S-1
Ekonomi Syariah S-1

9. Fakultas MIPA


Matematika S-1
Matematika S-1 (Kampus Serang)
Biologi S-1 (Kampus Serang)
Kimia S-1 (Kampus Serang)

10. Fakultas Ilmu Komunikasi


Ilmu Komunikasi S-1

Selain sepuluh fakultas di atas, Unpam juga memiliki program pascasarjana dengan lima pilihan. Berikut di antaranya:

- Manajemen
- Akuntansi
- Ilmu Hukum
- Teknik Informatika
- Manajemen Pendidikan

Demikian ulasan mengenai daftar fakultas dan jurusan kuliah di Universitas Pamulang (Unpam). Semoga bermanfaat.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.7023 seconds (0.1#10.140)