4 Jenis Majas Pertentangan Beserta Contoh dan Penjelasannya

Rabu, 14 Agustus 2024 - 08:45 WIB
loading...
4 Jenis Majas Pertentangan...
Beberapa contoh majas pertentangan akan dibahas dalam artikel ini. Sebelum itu, penting untuk mengetahui terlebih dahulu apa itu majas sebelum menuju pembahasan yang lebih mendalam. Foto/Freepik.
A A A
JAKARTA - Beberapa contoh majas pertentangan akan dibahas dalam artikel ini. Sebelum itu, penting untuk mengetahui terlebih dahulu apa itu majas sebelum menuju pembahasan yang lebih mendalam.

Baca juga: 28 Contoh Teks Kalimat Menggunakan Majas Metafora Lengkap dengan Artinya

Majas adalah gaya bahasa yang digunakan untuk menyampaikan pesan secara tidak langsung, memperindah, menegaskan, atau menambah daya tarik dalam suatu kalimat atau tulisan.

Baca juga: 60 Contoh Majas Sinestesia dalam Bahasa Indonesia yang Mudah Dipahami

Majas ini seringkali digunakan dalam karya sastra, pidato, dan percakapan sehari-hari untuk memberikan efek emosional atau estetika yang lebih kuat. Majas ini memiliki beberapa jenis, yang salah satunya dikelompokkan ke dalam Majas Pertentangan.

Majas Pertentangan


Majas pertentangan adalah gaya bahasa yang digunakan untuk mengekspresikan perbedaan, kontras, atau kontradiksi antara dua hal, situasi, atau ide dalam satu kalimat atau teks.

Baca juga: 70 Contoh Majas Simile, Singkat dan Mudah Dimengerti

Tujuan dari majas ini adalah untuk menekankan perbedaan atau untuk menciptakan efek tertentu yang menarik perhatian pembaca atau pendengar. Berikut adalah beberapa jenis majas pertentangan beserta contohnya.

4 Jenis Majas Pertentangan

1. Majas Hiperbola


Majas Hiperbola adalah gaya bahasa yang digunakan untuk melebih-lebihkan sesuatu secara berlebihan, baik dalam bentuk kualitas, jumlah, atau ukuran, dengan tujuan menekankan atau mengungkapkan perasaan atau situasi tertentu secara dramatis.

Contoh :

"Aku sudah menunggumu selama ribuan tahun."

Maksudnya adalah menunggu dalam waktu yang sangat lama, bukan benar-benar ribuan tahun.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Beda Satu Huruf, Apa...
Beda Satu Huruf, Apa Bedanya Konveksi dan Konfeksi?
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI, Kasatmata atau Kasat Mata?
Kharisma atau Karisma,...
Kharisma atau Karisma, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
Ambulan atau Ambulans,...
Ambulan atau Ambulans, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI, Pondasi atau Fondasi?
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
Ijasah atau Ijazah,...
Ijasah atau Ijazah, Mana Penulisan yang Benar?
Ini Arti Sangkil dan...
Ini Arti Sangkil dan Mangkus, Kata yang Jarang Dipakai dan Diketahui Orang
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar, Komplit atau Komplet?
Rekomendasi
Gerak Cepat Polres Pelabuhan...
Gerak Cepat Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bantu Keluarga Telantar Pulang ke Depok
Kementerian BUMN Dorong...
Kementerian BUMN Dorong Penguatan Komunikasi Digital Lewat Workshop Media Sosial Berbasis AI
Scooter Prix dan Pertamina...
Scooter Prix dan Pertamina Mandalika Racing Series Bisa Menjadi Katalisator Ekonomi
Karate Shokaido Banten...
Karate Shokaido Banten Gelar Ujian Kenaikan Tingkat
Benahi Truk ODOL, Aptrindo:...
Benahi Truk ODOL, Aptrindo: Jangan Sampai Omon-omon, Harus Ada Roadmap Jelas
Giliran PKS Beri Sinyal...
Giliran PKS Beri Sinyal Dukung Prabowo di Pilpres 2029
Berita Terkini
BPK Penabur Dukung Siswa...
BPK Penabur Dukung Siswa Bersiap Hadapi Era Society 5.0
4 jam yang lalu
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen...
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen BUMN 2025 Beserta Kunci Jawaban
5 jam yang lalu
Link Unduh Logo Hardiknas...
Link Unduh Logo Hardiknas 2025 Berikut Tema Hari Pendidikan Nasional
6 jam yang lalu
Platform Pendidikan...
Platform Pendidikan Ini Ajak Guru Tingkatkan Kompetensi AI untuk Pembelajaran
7 jam yang lalu
5 Artis Lulusan SMK,...
5 Artis Lulusan SMK, Ada Shenina Cinnamon hingga Nisa Sabyan
9 jam yang lalu
Apakah Hari Pendidikan...
Apakah Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2025 Sekolah Libur?
10 jam yang lalu
Infografis
Paus Fransiskus, Pembawa...
Paus Fransiskus, Pembawa Perubahan dan Keterbukaan Gereja Katolik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved