Dibuka 20 Agustus Besok, Ini Alur Pendaftaran CPNS 2024

Senin, 19 Agustus 2024 - 15:01 WIB
loading...
Dibuka 20 Agustus Besok,...
Pendaftaran CPNS 2024 (Calon Pegawai Negeri Sipil) dibuka besok Selasa, 20 Agustus 2024 hingga 6 September 2024. Foto ilustrasi/Ist
A A A
JAKARTA - Begini alur pendaftaran CPNS 2024 yang perlu diketahui pejuang PNS. Pendaftaran CPNS 2024 (Calon Pegawai Negeri Sipil) dibuka besok Selasa, 20 Agustus 2024 hingga 6 September 2024.

Ada banyak formasi di CPNS 2024 yang bisa kamu manfaatkan. Termasuk bagi fresh graduate atau lulusan baru. Dalam pengadaan CPNS tahun anggaran 2024, pemerintah menyediakan 250.407 formasi untuk instansi pusat 114.706 dan instansi daerah 135.701 Untuk info lengkapnya, artikel kali ini akan membahasnya, simak ya!

Alur Pendaftaran CPNS 2024


1. Daftar akun di https://daftar-sscasn.bkn.go.id/akun


Pelamar wajib mengisi:

• NIK, nomor KK, nama lengkap, tempat tanggal lahir, nomor handphone, kabupaten/kota (tempat KTP diterbitkan) dan email.

• Password akun SSCASN dan pertanyaan pengaman

• Upload foto KTP maksimal 200kb dan melakukan swafoto

• Pelamar mencetak Kartu Informasi Akun

2. Daftar Formasi


• Pendaftar wajib mengisi biodata

• Memilih jenis seleksi (CPNS)

• Memilih formasi

• Mengupload dokumen

• Resume
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Cek Penetapan NIP...
Cara Cek Penetapan NIP CPNS dan PPPK di Mola BKN, Mudah Banget!
BKN dan Kemendikti Permudah...
BKN dan Kemendikti Permudah ASN Tugas Belajar, Kenaikan Pangkat hingga Kuliah Daring
Tata Cara CPNS dan PPPK...
Tata Cara CPNS dan PPPK 2024 yang Mau Mengundurkan Diri Tanpa Kena Sanksi
Cara Daftar CPNS 2025,...
Cara Daftar CPNS 2025, Simak Langkah-langkah Mudahnya!
Link Pengumuman Hasil...
Link Pengumuman Hasil Seleksi CPNS Kemenkumham 2024, Cek Namamu di Daftar Kelulusan!
Lowongan Sarjana Penggerak...
Lowongan Sarjana Penggerak Pembangunan 2025 Dibuka, Jadi ASN Program Makan Bergizi
Tukin Tak Kunjung Cair,...
Tukin Tak Kunjung Cair, Aliansi Dosen Kirim Karangan Bunga ke Kemendikti Saintek
Jadwal Pengumuman SKB...
Jadwal Pengumuman SKB CPNS 2024, Ini Rilis Resmi dari BKN
Pengumuman Jadwal SKB...
Pengumuman Jadwal SKB CAT CPNS Kemenkumham 2024, Ini Ketentuannya
Rekomendasi
Prabowo Kumpulkan Para...
Prabowo Kumpulkan Para Rektor Kampus Negeri Dan Swasta Sore Ini, Bahas Apa?
Putin: Tentara Bayaran...
Putin: Tentara Bayaran Asing yang Bela Ukraina Dianggap Teroris!
Sejarah Nuzulul Quran...
Sejarah Nuzulul Qur'an dan Amalan yang Dianjurkan
Nokia Gagal Melakukan...
Nokia Gagal Melakukan Panggilan Telepon Pertama di Bulan
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
Meghan Markle Tolak...
Meghan Markle Tolak Memutuskan Hubungan dengan Keluarga Kerajaan
Berita Terkini
10 Contoh Pantun Pembuka...
10 Contoh Pantun Pembuka untuk Buka Puasa Bersama, Check It Out
3 jam yang lalu
Dukung Akademisi, Educativa...
Dukung Akademisi, Educativa Indonesia Hadirkan Solusi Riset hingga Publikasi Ilmiah
3 jam yang lalu
Lowongan Kerja Sucofindo...
Lowongan Kerja Sucofindo di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, IPK 2.5 Bisa Daftar
4 jam yang lalu
Ini Dua Model Pembangunan...
Ini Dua Model Pembangunan Sekolah Rakyat
11 jam yang lalu
UI Soal Desakan Pembatalan...
UI Soal Desakan Pembatalan Gelar Doktor Bahlil: Tidak Relevan
15 jam yang lalu
UI: Bahlil Belum Lulus,...
UI: Bahlil Belum Lulus, Tuntutan Pembatalan Disertasi Tidak Tepat
15 jam yang lalu
Infografis
Wilayahnya Berdekatan,...
Wilayahnya Berdekatan, Negara-negara Ini Belum Serang Israel di 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved