Program PPG Bagi Guru Tertentu 2024 Dibuka, Cek SIMPKB

Rabu, 18 September 2024 - 14:20 WIB
loading...
Program PPG Bagi Guru...
Program PPG Bagi Guru Tertentu 2024 sudah dibuka. Calon peserta diminta untuk membuka SIMPKB untuk membuka notifikasi pemanggilan. Foto/YouTube PPG Kemendikbud.
A A A
JAKARTA - Program PPG Bagi Guru Tertentu 2024 sudah dimulai. Calon peserta diminta untuk membuka SIMPKB untuk membuka notifikasi pemanggilan.

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) kembali membuka program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Bagi Guru Tertentu untuk menghasilkan guru yang profesional, kompeten, dan sejahtera.

Baca juga: Pendaftaran PPG Prajabatan 2024 Dibuka, Jadi Guru Gratis!

"Halo Sahabat PPG!!
PPG bagi Guru Tertentu Telah Dimulai...!!

Yuk segera buka SIMPKB untuk membuka notifikasi pemanggilan," dikutip dari Instagram @ppgkemendikbud, Rabu (18/7/2024).

Baca juga: Program PPG Prajabatan Membuka Wawasan dan Pengembangan Diri Guru

Para peserta PPG Bagi Guru Tertentu 2024 ini diminta untuk memperhatikan validitas Nomor Induk Kependudukan (NIK). Bagi NIKnya belum valid maka harus diperbaiki dulu melalui aplikasi Verval PTK Kemendikbudristek.

Selain itu para peserta diminta melakukan lapor diri secraa daring dan mencatat informasi Lembaga Pendidik Tenaga Kependidikan (LPTK) yang tertera di SIMPKB.

Kemudian jika para peserta PPG Bagi Guru Tertentu 2024 ini menemui kendala terkait belajar.id maka segera laporkan masalah tersebut ke Balai Besar Guru Penggerak (BBGP) atau Balai Guru Penggerak (BGP) provinsi atau melalui Pusat Bantuan PPG.

Baca juga: Siapa Saja Peserta Piloting PPG? Ini Kriteria Peserta dan Jadwal Pelaksanaannya
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
PLTS, AI, hingga IoT,...
PLTS, AI, hingga IoT, Kemendikdasmen Pamer Inovasi Hebat Guru SMK dan Instruktur LKP
Mendikdasmen Dorong...
Mendikdasmen Dorong Peningkatan Kompetensi Guru SMK dan Instruktur LKP
BINUS University Luncurkan...
BINUS University Luncurkan Program Pendidikan Profesi Arsitek, Cek Keunggulannya
Mendikdasmen Wajibkan...
Mendikdasmen Wajibkan Guru Belajar Satu Hari dalam Seminggu, Ini Aturannya
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
Baru Berusia 15 Tahun...
Baru Berusia 15 Tahun Yuyun Maemunah Diterima di Unesa, Cita-cita Jadi Guru
5 Daerah dengan Progres...
5 Daerah dengan Progres Penyaluran Tunjangan Guru Tertinggi di Indonesia, Karang Asem Hampir 100 %
25 Contoh Ucapan Hari...
25 Contoh Ucapan Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman dan Guru Sekolah
Rekomendasi
7 Perubahan dalam Tubuh...
7 Perubahan dalam Tubuh setelah Berhenti Konsumsi Gula 14 Hari
Putin Berulang Kali...
Putin Berulang Kali Mengibuli Banyak Presiden AS, Korban Terbarunya Adalah Trump
Pramono Tak Kuasa Tahan...
Pramono Tak Kuasa Tahan Tangis saat Melayat ke Rumah Duka Brando Susanto
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
Pangsuma FC Juara Futsal...
Pangsuma FC Juara Futsal Nation Cup 2025 usai Sikat Cosmo JNE Jakarta
Gunung Lewotobi Laki-laki...
Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Disertai Dentuman Keras, Tinggi Kolom Abu Vulkanik 4.000 Meter
Berita Terkini
Raker PP KAUJE di Madiun,...
Raker PP KAUJE di Madiun, Resmikan Beasiswa Kakak Asuh dan Gagas Kampus UNEJ
9 jam yang lalu
BINUS University Komitmen...
BINUS University Komitmen Cetak Sineas Muda Unggul
15 jam yang lalu
Kisah Dewi Agustiningsih,...
Kisah Dewi Agustiningsih, Anak Sopir Lulusan SMP Jadi Doktor Termuda UGM dan Jabat Dosen ITB
15 jam yang lalu
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
15 jam yang lalu
Pendaftaran OSN 2025...
Pendaftaran OSN 2025 Diperpanjang hingga 2 Mei, Cek Infonya di Sini
17 jam yang lalu
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
1 hari yang lalu
Infografis
5 Manfaat Salat Tarawih...
5 Manfaat Salat Tarawih bagi Kesehatan yang Harus Diketahui
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved