25 Contoh Kalimat Majas Sigmatisme, Lengkap dengan Pengertiannya!

Rabu, 25 Desember 2024 - 17:06 WIB
loading...
25 Contoh Kalimat Majas...
Di dalam gaya bahasa Indonesia ada banyak sekali jenis majas, salah satunya adalah majas sigmatisme. Foto/SINDOnews.
A A A
JAKARTA - Di dalam gaya bahasa Indonesia ada banyak sekali jenis majas , salah satunya adalah majas sigmatisme. Untuk memahaminya, berikut ini 25 contoh kalimatnya.

Majas sigmatisme termasuk ke dalam majas penegasan. Majas penegasan adalah salah satu gaya bahasa yang digunakan untuk menyatakan suatu pernyataan yang menggunakan kata-kata kiasan dengan sebuah penegasan.

Baca juga: 40 Contoh Majas Hiperbola yang Mudah Dipahami, Menarik, dan Berkesan

Pengertian Majas Sigmatisme


Majas sigmatisme adalah sebuah majas yang diucapkan dan menghasilkan bunyi “s” di dalam pengucapannya untuk menjelaskan penegasan tertentu.

Majas sigmatisme sering ditemukan di dalam karya sastra Indonesia, salah satunya adalah puisi. Salah satu puisi yang menggunakan majas sigmatisme adalah puisi karya W.S. Rendra.

Baca juga: Pengertian dan 50 Contoh Kalimat Majas Alegori dalam Bahasa Indonesia

Contoh-contoh Kalimat Majas Sigmatisme


1. Kutulis surat ini di kala aku menangis.

2. Sayur mayur bagus untuk kesehatan.

3. Rasa sesak di sisiku yang sepi.

4. Sudah terikat sehidup semati.

5. Rasa amarahku sudah setipis tisu.

6. Sinar sang raja sudah mulai meredup.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Idul Fitri atau Idulfitri,...
Idul Fitri atau Idulfitri, Mana Kata yang Baku?
Daya Tampung Prodi Sastra...
Daya Tampung Prodi Sastra Arab di Unpad dan UI, Cek di Sini
Mau Jadi Anak Sastra...
Mau Jadi Anak Sastra di USU? Cek Daya Tampung SNBT 2025
Contoh Peribahasa Menggunakan...
Contoh Peribahasa Menggunakan Kata Benang, Nomor 5 Bermakna Berhati-hati Menyelesaikan Perkara
10 Contoh Pantun Pendidikan...
10 Contoh Pantun Pendidikan Bersajak ABAB, Bikin Semangat Belajar!
10 Kosakata Seputar...
10 Kosakata Seputar Ramadan yang Penulisannya Sering Salah
6 Kosakata Bahasa Indonesia...
6 Kosakata Bahasa Indonesia yang Sering Salah Tulis
Puasa Ramadan Sebentar...
Puasa Ramadan Sebentar Lagi, Ini Kosakata yang Sering Muncul
5 Kosakata Bahasa Indonesia...
5 Kosakata Bahasa Indonesia yang Sering Salah Tulis
Rekomendasi
3 Alasan Steven Wongso...
3 Alasan Steven Wongso Mualaf, Benarkah karena Arafah Rianti?
Salat Idulfitri di Lapangan...
Salat Idulfitri di Lapangan Pancasila Simpang Lima Diperkirakan Diikuti 30.000 Jemaah
Jadwal Final Liga Voli...
Jadwal Final Liga Voli Korea: Megawati Hangestri Siap Beri Kado Lebaran untuk Fans
Idulfitri 1446 H, Menag:...
Idulfitri 1446 H, Menag: Momentum Tingkatkan Sinergi dan Cegah Korupsi
One Way Dicabut, 4.477...
One Way Dicabut, 4.477 Kendaraan Pemudik Tinggalkan Semarang via Kalikangkung dalam 9 Jam
Meguro Motor Legendaris...
Meguro Motor Legendaris Jepang Jauh sebelum Kawasaki Ada
Berita Terkini
Tempe, Jaranan, dan...
Tempe, Jaranan, dan Teater Mak Yong Diajukan ke UNESCO sebagai Warisan Budaya Dunia
11 jam yang lalu
Keren! Mahasiswa Universitas...
Keren! Mahasiswa Universitas Ciputra Berhasil Menembus Dua Ajang Fotografi Dunia
12 jam yang lalu
20 Pantun untuk Halalbihalal...
20 Pantun untuk Halalbihalal Lebaran 2025 di Segala Suasana, Simak Ya
14 jam yang lalu
25 Contoh Ucapan Hari...
25 Contoh Ucapan Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman dan Guru Sekolah
17 jam yang lalu
Besok Lebaran, Ini Kosakata...
Besok Lebaran, Ini Kosakata Seputar Idulfitri dan Penulisannya Menurut KBBI
18 jam yang lalu
Angpao atau Angpau?...
Angpao atau Angpau? Ini Kata yang Baku Menurut KBBI
19 jam yang lalu
Infografis
5 Negara NATO dengan...
5 Negara NATO dengan Militer Terkuat Tanpa Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved