Aplikasi Dapodik 2025 B Dirilis, Bagaimana Cara Instalnya?

Jum'at, 17 Januari 2025 - 11:50 WIB
loading...
Aplikasi Dapodik 2025...
Kemendikdasmen telah merilis aplikasi Dapodik versi 2025.B. Foto/BPMP Kalteng.
A A A
JAKARTA - Kemendikdasmen merilis aplikasi Dapodik versi 2025.B. Aplikasi ini dibutuhkan oleh sekolah untuk memperbarui data di semester genap tahun ajaran 2025/2026.

Dapodik atau Data Pokok Pendidikan adalah sistem pendataan nasional yang dikelola Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen).

Baca juga: Melalui Dapodik, Satuan Pendidikan Menandai Siswa Layak PIP agar Memperoleh PIP

Dapodik berisi data sekolah , siswa, guru, tenaga kependidikan, dan juga sarana prasarana sekolah. Dapodik digunakan untuk perencanaan sekolah, pemantauan kualitas, dan penyaluran bantuan.

Memasuki awal tahun 2025, Kemendikdasmen sudah melakukan integrasi data dan merilis aplikasi Dapodik versi 2025.B sebagai penyelarasan prosedur dan mekanisme pendataan Dapodik.

Baca juga: Kemendikdasmen Latih Ribuan Guru BK untuk Ciptakan Sekolah Aman, Nyaman, dan Gembira

Selain itu pembaruan ini juga untuk mendukung program prioritas pemerintah erta perbaikan beberapa bugs dari beberapa aplikasi versi sebelumnya. Sekolah pun diminta untuk segera melakukan pembaruan.

Unduh patch Aplikasi Dapodik versi 2025.b pada laman https://dapo.dikdasmen.go.id/unduhan bagi yang tidak uninstall.

Baca juga: Tidak Ada Nama Merdeka Belajar, Ini 6 Program Prioritas Mendikdasmen Abdul Mu'ti

Bagi yang belum ada aplikasi Dapodik yang terinstall, silakan install terlebih dahulu installer Aplikasi Dapodik versi 2025.

Cara Instal Dapodik dengan Patch


1. Pastikan satuan pendidikan telah memasang minimal Aplikasi Dapodik versi 2025.

2. Unduh patch di laman https://dapo.dikdasmen.go.id/unduhan

3. Pasang patch yang telah diunduh.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Link Unduh Logo Hardiknas...
Link Unduh Logo Hardiknas 2025 Berikut Tema Hari Pendidikan Nasional
Pedoman Upacara Bendera...
Pedoman Upacara Bendera Hardiknas 2025 Sesuai Aturan Kemendikdasmen
Apakah Siswa Putus Sekolah...
Apakah Siswa Putus Sekolah Bisa Tarik Dana PIP 2025? Ini Penjelasan Kemendikdasmen
5 Contoh Ucapan Galungan...
5 Contoh Ucapan Galungan dan Kuningan 2025 untuk Teman Sekolah
Mendikdasmen Wajibkan...
Mendikdasmen Wajibkan Guru Belajar Satu Hari dalam Seminggu, Ini Aturannya
10 Ucapan Hari Kartini...
10 Ucapan Hari Kartini untuk Acara Sekolah, Penuh Makna
10 Ucapan Wafat Yesus...
10 Ucapan Wafat Yesus Kristus untuk Teman Sekolah, Singkat Penuh Makna
PGRI Dukung Rencana...
PGRI Dukung Rencana Penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa Kembali Diterapkan di SMA
Sekolah Terpadu Sedaya...
Sekolah Terpadu Sedaya Bintang Kembangkan Pendidikan Trilingual
Rekomendasi
Kejagung Geledah dan...
Kejagung Geledah dan Blokir Aset Tersangka TPPU Zarof Ricar
Kejar Pertumbuhan Ekonomi...
Kejar Pertumbuhan Ekonomi 8% Butuh Konektivitas Andal
5 Film Horor yang Dikutuk...
5 Film Horor yang Dikutuk di Dunia Nyata, Tragis hingga Makan Korban Jiwa
Kontroversi Low Blow...
Kontroversi Low Blow Diungkit, Oleksandr Usyk dan Oleksandr Usyk Nyaris Adu Jotos di Studio
Wakil Wali Kota Bandung:...
Wakil Wali Kota Bandung: Gober Parijs Van Java Tampilkan Perjuangan Hidup dengan Sentuhan Keceriaan
Spanyol dan Portugal...
Spanyol dan Portugal Lumpuh, Kereta Api Macet, Transaksi Hanya dengan Uang Tunai
Berita Terkini
250 Mahasiswa UIN Suska...
250 Mahasiswa UIN Suska Riau Diajari Melek Sektor Keuangan
2 jam yang lalu
BPK Penabur Dukung Siswa...
BPK Penabur Dukung Siswa Bersiap Hadapi Era Society 5.0
7 jam yang lalu
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen...
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen BUMN 2025 Beserta Kunci Jawaban
8 jam yang lalu
Link Unduh Logo Hardiknas...
Link Unduh Logo Hardiknas 2025 Berikut Tema Hari Pendidikan Nasional
9 jam yang lalu
Platform Pendidikan...
Platform Pendidikan Ini Ajak Guru Tingkatkan Kompetensi AI untuk Pembelajaran
10 jam yang lalu
5 Artis Lulusan SMK,...
5 Artis Lulusan SMK, Ada Shenina Cinnamon hingga Nisa Sabyan
11 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penduduknya...
10 Negara Penduduknya Paling Bahagia di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved