13 Rektor ITS dari Masa ke Masa, Dokter, Militer, hingga yang Diangkat Jadi Menteri

Minggu, 06 April 2025 - 15:53 WIB
loading...
13 Rektor ITS dari Masa...
Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) mempunyai 13 rektor sejak resmi berdiri tahun 1957 hingga kini. Foto/ITS.
A A A
JAKARTA - Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) mempunyai 13 rektor sejak resmi berdiri tahun 1957 hingga kini. Adapun tokoh yang menjabat sebagai rektor ITS berasal dari berbagai latar belakang.

Rektor pertama ITS adalah dr Angka Nitisastro. Ia adalah seorang dokter umum yang menempuh Pendidikan kedokteran di Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga (Unair) pada masa penjajahan Belanda yang dikenal dengan Stovia.

Baca juga: Ayah Maia Estianty Ternyata Mantan Rektor ITS dan Arsitek Legendaris, Ini Profilnya

Setelah Angka Nitisastro, kepemimpinan ITS dilanjutkan oleh Kol Laut Ir Marseno Wirjosapoetro yang menjadi orang nomor satu di ITS selama lima tahun sejak 1964. Marseno lahir di Banyumas, 19 April 1927 dan merupakan satu-satunya rektor ITS dari kalangan militer.

Ada pula mantan rektor ITS yang diangkat menjadi menteri, yaitu Mohammad Nuh , rektor ke-8 ITS. Ia pernah menjadi Menteri kounikasi dan informatika pada 2007-2009 dan menteri pendidikan priode 2009-2014.

Baca juga: ITS Lantik Bambang Pramujati sebagai Rektor Baru Periode 2024-2029

13 Rektor ITS dari Masa ke Masa

Melansir laman resmi ITS, berikut ini daftar rector ITS mulai periode pertama hingga kini.

1. Rektor ke-1 ITS dr Angka Nitisastro (1960-1964)

2. Rektor ke-2 ITS Kol Laut Ir. Marseno Wirjosapoetra (1964-1968-)

3. Rektor ke-3 ITS Prof. Ir. R Soemadijo (1968-1973)

4. Rektor ke-4 ITS Prof Mahmud Zaki (1973-1986)

Baca juga: Profil Mantan Rektor ITS Prof Mohammad Nuh, Pernah Menjadi Menkominfo dan Mendikbud

5. Rektor ke-5 ITS Ir Harjono Sigit (1982-1986)

6. Rektor ke-6 ITS Prof. Oedjoe Djoeriman (1986-1995)

7. Prof. Ir. Soegiono Rektor ke-7 ITS (1995-2004)

8. Rektor ke-8 Prof. Dr. Ir Mohammad Nuh ITS (2003-2007)

Baca juga: Rektor ITS: Ini Cara Kami Memahami Peradaban Manusia

9. Rektor ke-9 ITS Prof. Dr. Ir Priyo Soeprobo (2007-2011)

10. Rektor ke-10 ITS Prof Dr Ir Tri Yogi Yuwono (2011-2015)

11. Rektor ke-11 ITS Prof Ir Joni Hermana (2015-2019)

12. Rektor ke-12 ITS Prof DrIr Mochammad Ashari (2019-2024)

13. Rektor ITS ke-13 Ir Bambang Pramujati (2024-sekarang).

Demikian deretan rektor ITS . Semoga bermanfaat.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
Kisah Haru Pasutri Raih...
Kisah Haru Pasutri Raih Gelar Doktor Bareng di ITS, Sempat Hadapi Kebutaan
7 Dokter Spesialis Paling...
7 Dokter Spesialis Paling Dibutuhkan Masyarakat, Bisa Jadi Pilihan Mahasiswa Kedokteran
Apa Itu PPDS Anestesi?...
Apa Itu PPDS Anestesi? Tahapan Penting Menjadi Dokter Spesialis
Ayah Maia Estianty Ternyata...
Ayah Maia Estianty Ternyata Mantan Rektor ITS dan Arsitek Legendaris, Ini Profilnya
ITS Terima 1.547 Mahasiswa...
ITS Terima 1.547 Mahasiswa di SNBP 2025, Kamu Termasuk?
Cara Cek dan Link Pengumuman...
Cara Cek dan Link Pengumuman Hasil SNBP 2025 di Unair, ITS, UPN Jatim, dan Unesa
Beasiswa LPDP Ini Dibuka...
Beasiswa LPDP Ini Dibuka Tiap Awal Bulan, Bisa Kuliah Gratis dan Uang Saku Bulanan
ITS Buka Prodi S1 Bioteknologi,...
ITS Buka Prodi S1 Bioteknologi, Peluang Kerja Tinggi di Industri Farmasi
Rekomendasi
Netizen Heboh, Maroon...
Netizen Heboh, Maroon 5 dan Lisa BLACKPINK Kolaborasi Perdana di Lagu Priceless
Dunia Tak Baik-baik...
Dunia Tak Baik-baik Saja, Diplomasi Spontan Menggema pada Pemakaman Paus Fransiskus
Perkuat Identitas dengan...
Perkuat Identitas dengan Tema Retro, LG Mendefinisikan Ulang Pengalaman Konsumen
Profil Gurun Arisastra,...
Profil Gurun Arisastra, Kuasa Hukum Menteri Agama yang Pernah Laporkan Dinar Candy
Status Pengganti Dadakan,...
Status Pengganti Dadakan, Ester Nurumi Siap Beri yang Terbaik
Farel Tarek Angkat Kesenjangan...
Farel Tarek Angkat Kesenjangan Sosial Lewat Sketsa Humor Segar di Kanal YouTube
Berita Terkini
Riwayat Pendidikan Danjen...
Riwayat Pendidikan Danjen Kopassus Mayjen TNI Djon Afriandi, Lulusan Terbaik Akmil 1995
23 menit yang lalu
8 Beasiswa SMA Luar...
8 Beasiswa SMA Luar Negeri Terbaik 2025, Mana Negara Favoritmu?
1 jam yang lalu
Rayakan Hari Kartini,...
Rayakan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society dan IAIS Soroti Peran Perempuan di Era AI
4 jam yang lalu
Pedoman Upacara Bendera...
Pedoman Upacara Bendera Hardiknas 2025 Sesuai Aturan Kemendikdasmen
4 jam yang lalu
Pejuang UTBK! Kampus...
Pejuang UTBK! Kampus Maranatha Beri Beasiswa Khusus, Segini Skor Minimumnya
5 jam yang lalu
4 Kata Ini Ternyata...
4 Kata Ini Ternyata Sudah Masuk KBBI, Ada Akamsi dan Doksing
9 jam yang lalu
Infografis
Militer Mesir Bisa jadi...
Militer Mesir Bisa jadi Musuh yang Tak Terkalahkan Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved