Arah Pendidikan Indonesia Masih Bercabang, Ini Harapan PGRI

Selasa, 02 Februari 2021 - 16:16 WIB
loading...
Arah Pendidikan Indonesia...
Ketua Umum PB PGRI Unifah Rosyidi pada FGD Peta Jalan Pendidikan PB PGRI. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - PB Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) berharap pada peta jalan pendidikan guru dan lembaga pendidik dan tenaga kependidikan (LPTK) menjadi fokus utama dalam memajukan pendidikan.

Ketua Umum PB PGRI Unifah Rosyidi mengatakan, ketika PGRI dilahirkan salah satu tujuannya adalah memajukan pendidikan nasional. Disamping terus menyampaikan aspirasi dari guru dan tenaga kependidikan di tanah air. Oleh karena itu, katanya, PGRI pun urun rembuk menyampaikan pikiran dari peta jalan pendidikan untuk transformasi pendidikan nasional yang bermutu.

"Di dalam peta jalan ini kami berharap ada konsep yang melatarbelakangi, ada telahaan akademik agar kita semua sepakat bahwa peta jalan ini memang arah untuk memajukan pendidikan sampai 2035. Ini yang belum kita lihat," katanya pada FGD Peta Jalan Pendidikan-PB PGRI secara daring, Selasa (2/2/2021).

Dalam peta jalan pendidikan nasional yang tengah dirumuskan oleh Kemendikbud dan DPR ini, Unifah menyatakan, PB PGRI ingin guru dan LPTK bukan hanya sekadar tempelan semata. Melainkan, katanya, harus menjadi fokus utama jika ingin kualitas pendidikan sebagaimana yang ingin ditransformasikan sampai tahun 2035.

"Kami ingin bahwa di peta jalan ini salah satu pengungkit yang jelas untuk peningkatan mutu adalah guru, dosen dan LPTK. Ini adalah bagian penting yang jangan hanya ditempel di peta jalan. Kami titip guru, dosen, LPTK, siswa tolong menjadi bagian penting dalam peta jalan pendidikan," tukasnya.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Baru Berusia 15 Tahun...
Baru Berusia 15 Tahun Yuyun Maemunah Diterima di Unesa, Cita-cita Jadi Guru
13 Pantun Halalbihalal...
13 Pantun Halalbihalal Hari Raya Idulfitri 1446 H untuk Acara di Sekolah
Dana PIP 2025 Cair Tanggal...
Dana PIP 2025 Cair Tanggal 10 April! Ini Daftar Penerima dan Cara Pencairannya
Jadwal Pencairan KJP...
Jadwal Pencairan KJP Plus Bulan April 2025, Orang Tua Simak Ya
5 Daerah dengan Progres...
5 Daerah dengan Progres Penyaluran Tunjangan Guru Tertinggi di Indonesia, Karang Asem Hampir 100 %
25 Contoh Ucapan Hari...
25 Contoh Ucapan Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman dan Guru Sekolah
10 Ucapan Selamat Hari...
10 Ucapan Selamat Hari Raya Nyepi 2025 yang Cocok Dibagikan Murid kepada Guru
5 Ucapan Selamat Nyepi...
5 Ucapan Selamat Nyepi 2025 untuk Teman Sekolah, Momen Mempererat Hubungan dengan Sahabat
SMA Taruna Nusantara...
SMA Taruna Nusantara Buka Lowongan Guru 2025, Sekolah Berasrama Terbaik di Indonesia
Rekomendasi
Kisah Heroik Timnas...
Kisah Heroik Timnas Indonesia U-17 Menuju Piala Dunia 2025
Pagi Ini Sejumlah Ruas...
Pagi Ini Sejumlah Ruas Jalan Tol ke Arah Jakarta Padat Kendaraan
Profil AKBP Endang Tri...
Profil AKBP Endang Tri Purwanto, Kapolres Jembrana yang Disorot usai Anggotanya Diduga Mabuk saat Nyepi
Kapitalisasi Pasar Apple...
Kapitalisasi Pasar Apple Rontok USD640 miliar dalam 3 Hari Akibat Tarif Trump
Karyawan yang Sebut...
Karyawan yang Sebut Bos AI Microsoft Antek Genosida Israel Langsung Dipecat!
China Murka! Tak Mau...
China Murka! Tak Mau Bertekuk Lutut dari Ancaman Tarif AS
Berita Terkini
Bagaimana Cara Lapor...
Bagaimana Cara Lapor Pungli PIP? Ternyata Bisa Melalui Telepon dan Aplikasi
57 menit yang lalu
Persiapan Tes, Ini Kisi-kisi...
Persiapan Tes, Ini Kisi-kisi Materi dan Contoh Soal Skolastik LPDP
2 jam yang lalu
Kumpulan Contoh Soal...
Kumpulan Contoh Soal Skolastik LPDP dan Jawabannya, Referensi Belajar Persiapan Tes
3 jam yang lalu
Siapa Mahasiswa Pertama...
Siapa Mahasiswa Pertama di UGM? Ini Profil Prof Hardjoso Prodjopangarso
1 hari yang lalu
13 Pantun Halalbihalal...
13 Pantun Halalbihalal Hari Raya Idulfitri 1446 H untuk Acara di Sekolah
1 hari yang lalu
Lembab atau Lembap,...
Lembab atau Lembap, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
1 hari yang lalu
Infografis
3 Calon Pemain Naturalisasi...
3 Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Berdarah Jerman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved