Daftar SNMPTN Disarankan Pakai Laptop atau Komputer

Rabu, 17 Februari 2021 - 21:27 WIB
loading...
Daftar SNMPTN Disarankan...
Calon pendaftar disarankan untuk menggunakan laptop atau komputer agar sukses melakukan pendaftaran. Foto/Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Masa pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2021 telah dibuka sejak 15 Februari lalu dan akan ditutup pada 24 Februari mendatang.

Calon pendaftar disarankan untuk menggunakan laptop atau komputer agar sukses melakukan pendaftaran.

Dikutip dari instagram resmi Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT), pendaftaran SNMPTN akan ditutup pada 24 Februari pukul 15.00 WIB. LTMPT mengimbau agar para siswa eligible atau yang sudah dinyatakan berhak mendaftar SNMPTN oleh sekolah untuk melakukan pendaftaran.

Melalui instagramnya, LTMPT juga merekomendasikan agar siswa menggunakan perangkat laptop ataupun komputer saat melakukan pendaftaran.

Menurut LTMPT, kedua perangkat itu bisa menghindari dari kesalahan pengisian data. LTMPT juga meminta untuk para pendaftar agar bisa memastikan koneksi internet yang digunakan saat melakukan pendaftaran dalam kondisi yang stabil.

Sebelumnya diberitakan, berdasarkan data hingg Selasa 16 Februari 2021 pukul 22.30 WIB sudah ada 101.459 siswa yang sudah mendaftar SNMPTN 2021.

Masa pendaftaran SNMPTN akan berlangsung pada 15 Februari hingga 24 Februari. Pengumuman hasil SNMPTN akan dilakukan pada 22 Maret mendatang. Proses terakhir penerimaan SNMPTN ialah pendaftaran ulang peserta yang lulus SNMPTN. Bagi peserta yang lolos harus aktif melihat pengumuman daftar ulangnya di laman PTN penerima.
(dam)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Peserta yang Lulus SNBP 5 Tahun Terakhir, Terus Meningkat?
Kapan Pengumuman SNBP...
Kapan Pengumuman SNBP 2025? Catat Tanggal, Jam, dan 41 Link di Sini
SPAN-PTKIN 2025 Digelar,...
SPAN-PTKIN 2025 Digelar, Jaring Calon Mahasiswa Bertalenta Tinggi
Bingung Pilih Jurusan...
Bingung Pilih Jurusan Kuliah? Ini Tips dari UGM agar Tak Salah Langkah
Calon Mahasiswa Perlu...
Calon Mahasiswa Perlu Tahu, Ini Daya Tampung Fakultas Bahasa dan Seni Unesa
Calon Mahasiswa Perlu...
Calon Mahasiswa Perlu Tahu, Ini Daya Tampung Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Malang
10 Jurusan di SNBP yang...
10 Jurusan di SNBP yang Paling Ketat Persaingannya, Nomor 1 Manajemen UPI
73 Gelar untuk Prodi...
73 Gelar untuk Prodi Sarjana dan D4, Begini Penulisannya yang Benar Sesuai EYD
Rekomendasi
7 Perubahan dalam Tubuh...
7 Perubahan dalam Tubuh setelah Berhenti Konsumsi Gula 14 Hari
Putin Berulang Kali...
Putin Berulang Kali Mengibuli Banyak Presiden AS, Korban Terbarunya Adalah Trump
Pramono Tak Kuasa Tahan...
Pramono Tak Kuasa Tahan Tangis saat Melayat ke Rumah Duka Brando Susanto
Pangsuma FC Juara Futsal...
Pangsuma FC Juara Futsal Nation Cup 2025 usai Sikat Cosmo JNE Jakarta
Gunung Lewotobi Laki-laki...
Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Disertai Dentuman Keras, Tinggi Kolom Abu Vulkanik 4.000 Meter
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
Berita Terkini
Raker PP KAUJE di Madiun,...
Raker PP KAUJE di Madiun, Resmikan Beasiswa Kakak Asuh dan Gagas Kampus UNEJ
9 jam yang lalu
BINUS University Komitmen...
BINUS University Komitmen Cetak Sineas Muda Unggul
15 jam yang lalu
Kisah Dewi Agustiningsih,...
Kisah Dewi Agustiningsih, Anak Sopir Lulusan SMP Jadi Doktor Termuda UGM dan Jabat Dosen ITB
15 jam yang lalu
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
15 jam yang lalu
Pendaftaran OSN 2025...
Pendaftaran OSN 2025 Diperpanjang hingga 2 Mei, Cek Infonya di Sini
17 jam yang lalu
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
1 hari yang lalu
Infografis
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Indonesia Hadapi Australia dan Bahrain
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved