Kendala Data pada Registrasi Akun LTMPT Siswa Tahap 2, Ini Solusinya

Selasa, 02 Maret 2021 - 12:55 WIB
loading...
Kendala Data pada Registrasi...
Jadwal Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) yang dibagikan Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT). Foto/Neneng Zubaidah
A A A
JAKARTA - Proses registrasi akun Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) siswa tahap 2 telah dibuka. Proses registrasi yang ditujukan untuk mengikuti Ujian Tulis Berbasis Komputer-Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri ( UTBK-SBMPTN ) ini dibuka hanya sampai 12 Maret.

Untuk melakukan registrasi akun LTMPT siswa ini diperlukan Nomor Induk Siswa Nasional (NISN), Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN) dan tanggal lahir. Registrasi dilakukan secara mandiri oleh siswa melalui laman https://portal.ltmpt.ac.id .



Dikutip dari instagram resmi LTMPT di @ltmptofficial, Selasa (2/3) bagaimana jika terjadi kendala atau jika ada kesalahan data pada siswa lulusan tahun 2019 dan 2020, LTMPT menyatakan, kendala mengenai NISN pada siswa tahun 2019 dan 2020 dapat diselesaikan dengan memeriksa kembali data NISN pada laman https://referensi.data.kemendikbud.go.id/nisn/ .

Sementara, jika terdapat kesalahan data, bisa melakukan verifikasi dan validasi data alumni pada laman https://pd.data.kemendikbud.go.id/vervalLulusan/ . Selanjutnya tunggu hingga perbaruan data diverifikasi oleh Pusat Data dan Teknologi Informasi (Pusdatin) Kemendikbud.

Selanjutnya, setelah sudah ada verifikasi maka peserta bisa menekan tombol Perbarui Data pada akun LTMPT secara berkala. Registrasi akun LTMPT siswa tahap 2 ini diperuntukkan bagi siswa lulusan 2019, 2020 dan 2021 yang akan mengikuti UTBK-SBMPTN 2021.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kapan Pendaftaran Seleksi...
Kapan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya 2025 Dibuka? Camaba Siap-siap Ya
Kapan UM PTKIN 2025...
Kapan UM PTKIN 2025 Dibuka? Ini Persyaratan, Alur, dan Biaya Pendaftarannya
Jadwal dan Cara Daftar...
Jadwal dan Cara Daftar Jalur Mandiri UGM 2025, Simak di Sini!
Jadwal Pendaftaran SIMAK...
Jadwal Pendaftaran SIMAK UI 2025, Camaba Siap-siap Ya
Kapan Pengumuman SNBP...
Kapan Pengumuman SNBP 2025? Catat Tanggal, Jam, dan 41 Link di Sini
Jadwal dan Persyaratan...
Jadwal dan Persyaratan Pendaftaran Jalur Ketua OSIS 2025 di IPB University
SPAN-PTKIN 2025 Digelar,...
SPAN-PTKIN 2025 Digelar, Jaring Calon Mahasiswa Bertalenta Tinggi
Golden Ticket Unesa...
Golden Ticket Unesa 2025 Dibuka 10 Maret, Ini Syarat, Cara Daftar, dan Jadwal Lengkapnya
Bingung Pilih Jurusan...
Bingung Pilih Jurusan Kuliah? Ini Tips dari UGM agar Tak Salah Langkah
Rekomendasi
Taeyeon Bawa 25 Lagu...
Taeyeon Bawa 25 Lagu Hits di Konser The Tense Jakarta, SONE Dibuat Haru dan Bahagia
Pengadilan China Melelang...
Pengadilan China Melelang 100 Ton Buaya Hidup Rp9,2 Miliar, Tapi Pemenang Tanggung Risikonya Sendiri
Hasil Kualifikasi MotoGP...
Hasil Kualifikasi MotoGP Qatar 2025: Marc Marquez Pole Position!
WhatsApp Sempat Lumpuh!...
WhatsApp Sempat Lumpuh! Grup Chat Terdampak, Tagar WhatsAppDown Meroket
Edarkan Uang Palsu Rp223...
Edarkan Uang Palsu Rp223 Juta, Mantan Artis Sinetron SA Ditangkap
Lahir Prematur, Bayi...
Lahir Prematur, Bayi Kembar Empat di Manggarai Timur Meninggal Dunia
Berita Terkini
Cara Legalisir Ijazah...
Cara Legalisir Ijazah untuk Kuliah atau Bekerja ke Luar Negeri di Kemendikti Saintek
5 jam yang lalu
Kerjasama atau Kerja...
Kerjasama atau Kerja Sama, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
7 jam yang lalu
Profil Edy Meiyanto,...
Profil Edy Meiyanto, Guru Besar Farmasi UGM yang Dipecat karena Kasus Asusila
7 jam yang lalu
Profil SMAN 1 Tumpang...
Profil SMAN 1 Tumpang Malang, Sekolah Evandra Florasta Top Skor Timnas U-17 yang Curi Perhatian
9 jam yang lalu
Profil Pendidikan Sutradara...
Profil Pendidikan Sutradara Film Jumbo Ryan Andriandhy, Lulusan Kampus Elite Dunia
10 jam yang lalu
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
14 jam yang lalu
Infografis
Hati-hati, Ini 5 Efek...
Hati-hati, Ini 5 Efek Puasa Tanpa Sahur bagi Kesehatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved