7 Universitas Terbaik di Indonesia versi Mosiur 2021, UGM Masih Juara

Rabu, 29 September 2021 - 17:15 WIB
loading...
7 Universitas Terbaik...
Universitas Gadjah Mada (UGM) menjadi universitas terbaik di Indonesia versi Moscow International University Ranking (Mosiur). Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Lembaga pemeringkatan universitas asal Rusia, Moscow International University Ranking 'Three University Missions' (Mosiur) pada pertengahan September lalu merilis daftar peringkat universitas terbaik di dunia 2021.

Berdasarkan pemeringkatan Mosiur, terdapat tujuh universitas asal Indonesia yang masuk dalam jajaran universitas terbaik yang mampu bersaing dengan lebih dari 2000 universitas di seluruh dunia.



Universitas Gadjah Mada (UGM) berhasil mendapat predikat sebagai kampus terbaik di Indonesia. UGM unggul dari Institut Teknologi Bandung (ITB) dan Universitas Indonesia (UI) yang menduduki peringkat kedua dan ketiga sebagai universitas terbaik di Indonesia versi Mosiur.

Selanjutnya, peringkat keempat hingga ketujuh ditempati oleh Universitas Airlangga (Unair), Universitas Padjadjaran (Unpad), IPB University, dan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS).

Mosiur memberikan penilaian berdasarkan pendidikan (45 persen), penelitian (25 persen), serta indikator universitas dan masyarakat (30 persen).



Berikut tujuh universitas terbaik di Indonesia versi Mosiur 2021:

1. Universitas Gadjah Mada
UGM berada di peringkat 601-650 sebagai univeristas terbaik di dunia dan nomor satu di Indonesia.

2. Institut Teknologi Bandung
ITB berada di peringkat 701-800 versi dunia, sementara untuk universitas di Indonesia, kampus ini berada di urutan kedua.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
Ini Jalur Masuk UGM...
Ini Jalur Masuk UGM untuk Calon Mahasiswa Tidak Mampu, Cek Jadwal Pendaftarannya
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
Profil Edy Meiyanto,...
Profil Edy Meiyanto, Guru Besar Farmasi UGM yang Dipecat karena Kasus Asusila
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
Siapa Mahasiswa Pertama...
Siapa Mahasiswa Pertama di UGM? Ini Profil Prof Hardjoso Prodjopangarso
FKH Unair Masuk 100...
FKH Unair Masuk 100 Besar Dunia di QS WUR 2025: Satu-Satunya di Indonesia!
Siswa MAN 4 Jakarta...
Siswa MAN 4 Jakarta Ghifran Majid Diterima di 13 Kampus Ternama Dunia, Apa Rahasianya?
Rekomendasi
Dibantu China, Nissan...
Dibantu China, Nissan Bakal Balik ke Rusia
Dunia Berduka, Lonceng...
Dunia Berduka, Lonceng Gereja-gereja Berdentang untuk Paus Fransiskus
Tak Terbukti Curang,...
Tak Terbukti Curang, Tia Rahmania Dapat Dukungan Warga Dapil Banten 1
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
Esoterika Fellowship...
Esoterika Fellowship Masuk Kampus, Denny JA Soroti Relasi Agama, AI, dan Etika Publik
Bidik Pasar Singapura,...
Bidik Pasar Singapura, KIN dan Morinaga Kolaborasi Hadirkan Inovasi Susu Premium
Berita Terkini
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
3 jam yang lalu
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
4 jam yang lalu
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
5 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Pemimpin...
Riwayat Pendidikan Pemimpin Umat Katolik Paus Fransiskus yang Meninggal Dunia di Usia 88 Tahun
7 jam yang lalu
10 Ucapan Hari Kartini...
10 Ucapan Hari Kartini untuk Acara Sekolah, Penuh Makna
8 jam yang lalu
Pemprov Jakarta dan...
Pemprov Jakarta dan Sumbar Teken LOI Bidang Pendidikan dengan Malaysia
9 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved