5 Tips Agar Terhindar dari Stres Saat Jalani Kuliah Online

Minggu, 10 Oktober 2021 - 08:29 WIB
loading...
5 Tips Agar Terhindar...
Seorang mahasiswa dari salah satu perguruan tinggi negeri di Jakarta tengah mengikuti perkuliahan jarak jauh. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Pandemi Covid-19 menyebabkan kuliah online bukan lagi menjadi suatu pilihan melainkan kewajiban yang harus diikuti mahasiswa. Berikut ini ada 5 tips agar mahasiswa tidak stres dalam melaksanakan perkuliahan daring yang padat.

Perkembangan zaman memang memungkinkan perkuliahan tidak lagi melalui kuliah tatap muka melainkan juga dapat dilakukan secara luring. Namun adanya interaksi antara kuliah tatap muka dan belajar online memerlukan proses adaptasi yang berbeda.



Minimnya interaksi dan diskusi dengan dosen dan teman satu kelas bisa menjadi salah satu faktor pemicu terbesar stres menjalani kuliah online khususnya di masa pandemi.

Dikutip dari instagram resmi Direktorat Dikti Vokasi dan Profesi Kemendikbudristek di @diktivokasi, Kamis (7/10/2021), simak 5 tips agar tidak terkena stres saat menjalani kuliah online.

1. Jangan Jadi Deadliner
Sistem pembelajaran online pasti memberi banyak tugas kepada mahasiswa. Ketika diberi tugas tak jarang banyak mahasiswa yang menjadi deadliner.

Bagi mahasiswa yang masih menjadi deadliner, sebaiknya hal itu dihilangkan secara perlahan. Sebab dengan menjadi deadliner tugas akan semakin menumpuk dan menambah pusing untuk mengerjakannya.

2. Buat Skala Prioritas
Membuat skala prioritas tentu harus dilakukan agar kita bisa menyusun kegiatan atau tugas. Dengan menyusun skala prioritas tugas dan kegiatanmu akan terlihat lebih rapi.

3. Jangan Lupa Refreshing dan Lakukan Hobimu
Istirahat sebentar pasca belajar itu adalah hal yang normal. Waktu luang ini bisa diisi dengan melakukan hobi yang disukai. Hal ini dijamin bisa menjauhkan diri dari stres.
Semua tergantung kepada hobi yang dimiliki. Dengan menjalankan hobi, pikiran dapat direfresh sehingga stres tidak akan datang.

4. Lakukan Interaksi dengan Orang Terdekat
Dengan berkomunikasi dan berinteraksi dengan orang terdekat yang disayangi tentu akan membantu meminimalisir kemungkinan stres.

5. Berikan Self Reward untuk Diri Sendiri
Lelah pasti akan datang setelah melakukan pekerjaan atau tugas yang berat. Maka setelah usai melakukan rangkaian kegiatan, jangan lupa untuk memberi self reward untuk diri sendiri.

Self reward bentuknya bisa beraneka ragam. Seperti, menonton film atau seri terbaru di siaran streaming langganan favorit atau bisa juga dengan membeli makanan yang disukai.

Itulah 5 tips yang mungkin bisa mengatasi dan mencegah stres saat menjalani kuliah online. Selamat mencoba.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
Kader Hima Persis Diajak...
Kader Hima Persis Diajak Manfaatkan Aplikasi Resmi Organisasi
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
MNC University Kerja...
MNC University Kerja Sama dengan LSP SDM TIK untuk Tingkatkan Kompetensi Dosen dan Mahasiswa
Rekomendasi
9 Pesawat Militer AS...
9 Pesawat Militer AS Kirim Bom Penghancur Bunker ke Israel, Persiapan Serang Iran?
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
Asbanda Luncurkan SP2D...
Asbanda Luncurkan SP2D Online, Bank Jatim Teken PKS Bersama Kemendagri
Heboh! Jessica Wongso...
Heboh! Jessica Wongso Balik Main X, Langsung Mention Elon Musk
Tanjung Priok Lumpuh:...
Tanjung Priok Lumpuh: Sinyal Gawat Darurat Sistem Logistik Nasional
Jumat Agung di Katedral...
Jumat Agung di Katedral Jakarta Tampilkan Drama Jalan Salib Mater Purissima
Berita Terkini
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
2 jam yang lalu
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
2 jam yang lalu
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
12 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
12 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
20 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
1 hari yang lalu
Infografis
Tips Sehat supaya Asam...
Tips Sehat supaya Asam Urat Tidak Ganggu saat Mudik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved