Biaya Kuliah Jurusan Kedokteran Mahal, Ini Biaya di 3 PTN Favorit Indonesia

Jum'at, 19 November 2021 - 05:10 WIB
loading...
A A A
2. Kedokteran UGM
UGM merupakan Perguruan Tinggi Negeri terbaik kedua di Indonesia dengan memperoleh peringkat 813 di dunia. Sedangkan fakultas kedokteran UGM menjadi fakultas tertua di Indonesia.

Biaya pendidikan kuliah jurusan kedokteran UGM dibagi menjadi 8 kelompok sesuai dengan gaji yang dimiliki oleh penanggung biaya kuliah. UKT dimulai dari Rp500 ribu – Rp26 juta.

Dalam 12 semester yang akan ditempuh mahasiswa, total biaya pendidikan yang dikenakan kurang lebih 312 juta. Tapi, sama seperti UI, di UGM sudah tidak lagi dikenakan biaya uang pangkal dan uang gedung.

3. Universitas Brawijaya
Universitas Brawijaya masuk ke dalam peringkat 5 universitas terbaik di Indonesia, dan peringkat 1.221 di dunia. Ada dua jurusan kedokteran, yakni program kedokteran dan program kedokteran gigi.

Biaya pendidikan untuk program kedokteran sama seperti UGM ditentukan sesuai golongan, mulai dari Rp500 ribu – Rp23,4 juta, dan untuk program kedokteran gigi mulai dari Rp500 ribu – Rp21,6 juta.

Khusus untuk mahasiswa yang diterima Program Kedokteran, dan Program Kedokteran Gigi Universitas Brawijaya melalui jalur Mandiri, akan dikenakan biaya uang pakal mulai dari 120 juta-150 juta.

Wow, cukup menguras kantong juga ya? Tapi, dibanding dengan Perguruan Tinggi Swasta, nominal biaya yang dikeluarkan untuk kuliah jurusan kedokteran di PTN jauh lebih terjangkau loh.

(MG04-Bunaya Putri Zulfikar)
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pengumuman SNBP 2025...
Pengumuman SNBP 2025 Selasa 18 Maret, Cek Link Ini
UI Soal Desakan Pembatalan...
UI Soal Desakan Pembatalan Gelar Doktor Bahlil: Tidak Relevan
UI: Bahlil Belum Lulus,...
UI: Bahlil Belum Lulus, Tuntutan Pembatalan Disertasi Tidak Tepat
5 Universitas Negeri...
5 Universitas Negeri Ini Paling Favorit di SNBT 2024, PTN Pilihanmu Nomor Berapa?
Pendaftaran SNBT 2025...
Pendaftaran SNBT 2025 Dibuka Hari Ini Pukul 15.00 WIB, Login ke Portal SNPMB
Pejuang PTN Merapat,...
Pejuang PTN Merapat, Ini Daya Tampung Prodi Ilmu Gizi di UB, UI, dan Undip
9 Prodi Diploma Tiga...
9 Prodi Diploma Tiga di UI Sediakan 30 Kursi melalui Jalur SNBT, Cek Juga Peminatnya
Bahlil Lahadalia Klaim...
Bahlil Lahadalia Klaim Belum Tahu Disuruh UI Minta Maaf soal Disertasinya
Nasib Doktoral Bahlil,...
Nasib Doktoral Bahlil, UI: Perbaikan Disertasi dan Publikasi Ilmiah Jaga Marwah Akademik
Rekomendasi
Imbangi BYD, China Berencan...
Imbangi BYD, China Berencan Gabungkan Dongfeng dan Changan
Jadwal Imsak dan Buka...
Jadwal Imsak dan Buka Puasa Jakarta, Ahad 16 Maret 2025/16 Ramadan 1446 H
Truk Angkutan Barang...
Truk Angkutan Barang Dilarang Melintasi Pelabuhan Merak Mulai 24 Maret 2025
Pilih Hotel Mewah Bintang...
Pilih Hotel Mewah Bintang 5 untuk Bahas RUU TNI, Sekjen DPR: Available dan Terjangkau!
Setiap Dinosaurus Memiliki...
Setiap Dinosaurus Memiliki Warna Bulu yang Berbeda-beda, Ini Buktinya
Pakistan Tuding India...
Pakistan Tuding India Jadi Dalang Pembajakan Kereta, Akankah Musuh Bebuyutan Berperang?
Berita Terkini
MNC University dan Perkumpulan...
MNC University dan Perkumpulan Politeknik Swasta Jalin Kerja Sama Strategis
15 jam yang lalu
Wujudkan 1.000 Sarjana...
Wujudkan 1.000 Sarjana Pertanian, 98 Mahasiswa USU Raih Beasiswa JHL Foundation
18 jam yang lalu
Pengumuman SNBP 2025...
Pengumuman SNBP 2025 Selasa 18 Maret, Cek Link Ini
21 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Wakil...
Riwayat Pendidikan Wakil Ketua Panja RUU TNI Budi Djiwandono
1 hari yang lalu
10 Contoh Pantun Pembuka...
10 Contoh Pantun Pembuka Peringatan Nuzulul Quran di Sekolah, Penuh Makna
1 hari yang lalu
Intip Perkiraan Gaji...
Intip Perkiraan Gaji Pegawai Antam untuk Fresh Graduate, Peluang Menjanjikan di Sektor Pertambangan
1 hari yang lalu
Infografis
Solidaritas Antar Anggota...
Solidaritas Antar Anggota Retak, Ini 3 Tanda Kehancuran NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved