Ini Tips Sukses Bagi Guru untuk Program PPG Dalam Jabatan 2022

Senin, 21 Februari 2022 - 08:51 WIB
loading...
Ini Tips Sukses Bagi...
Tips sukses bagi guru untuk PPG Dalam Jabatan 2022. Foto/Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Program Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan 2022 masih membuka pendaftaran sampai 25 Februari 2022. PPG Dalam Jabatan 2022 ini bisa diikuti guru di lingkungan Kemendikbudristek yang belum mengikuti sertifikasi guru.

Program PPG Dalam Jabatan sendiri merupakan program pendidikan untuk mempersiapkan lulusan S1 Kependidikan dan S1/DIV Non Kependidikan yang memiliki bakat dan minat menjadi guru agar menguasai kompetensi guru secara utuh sesuai dengan Standar Pendidikan Guru.

Selain itu, PPG Dalam Jabatan diharapkan dapat menjawab berbagai permasalahan pendidikan, seperti kualifikasi di bawah standar (under qualification) dan guru-guru yang kurang kompeten (low competence).

Baca: Banyak Orang Tertarik Menjadi Guru, Ternyata Ini Alasannya

Guru di era Revolusi Industri 4.0 pun harus memiliki kemampuan melaksanakan pembelajaran yang inovatif dan menyenangkan. Program PPG Dalam Jabatan dirancang secara sistematis dan menerapkan prinsip mutu. Mulai dari tahapan seleksi, proses pembelajaran, dan penilaian, hingga uji kompetensi.

PPG Dalam Jabatan juga dirancang agar mampu membekali kemampuan problem solving, kritis, dan kreatif kepada calon guru profesional, melalui implementasi model pembelajaran dan kegiatan berbasis masalah (problem-based learning) dan proyek (project-based learning).

Mengutip Instagram Direktorat Pendidikan Profesi Guru Kemendikbudristek @ppgkemendikbud, berikut ini beberapa tips dalam menghadapi program PPG Dalam Jabatan 2022.

Baca juga: Pendaftaran PPG Dalam Jabatan 2022 Dibuka, Cek Persyaratan yang Harus Dipenuhi

1. Berpikir positif

2. Cek setiap informasi melalui media sosial dan laman resmi Direktorat PPG
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
Baru Berusia 15 Tahun...
Baru Berusia 15 Tahun Yuyun Maemunah Diterima di Unesa, Cita-cita Jadi Guru
5 Daerah dengan Progres...
5 Daerah dengan Progres Penyaluran Tunjangan Guru Tertinggi di Indonesia, Karang Asem Hampir 100 %
25 Contoh Ucapan Hari...
25 Contoh Ucapan Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman dan Guru Sekolah
10 Ucapan Selamat Hari...
10 Ucapan Selamat Hari Raya Nyepi 2025 yang Cocok Dibagikan Murid kepada Guru
SMA Taruna Nusantara...
SMA Taruna Nusantara Buka Lowongan Guru 2025, Sekolah Berasrama Terbaik di Indonesia
25 Ucapan Selamat Idul...
25 Ucapan Selamat Idul Fitri 2025 dari Murid untuk Guru, Singkat Namun Penuh Ketulusan
5 Ucapan Selamat Idulfitri...
5 Ucapan Selamat Idulfitri 1446 H untuk Guru, Penuh Doa dan Makna
Siapa Calon Guru di...
Siapa Calon Guru di Sekolah Rakyat? Gus Ipul Beri Bocoran Ini
Rekomendasi
Kekayaan La Nyalla Mattalitti,...
Kekayaan La Nyalla Mattalitti, Segini yang Dilaporkan ke KPK
Disebut Selingkuh oleh...
Disebut Selingkuh oleh Majelis Hakim, Paula Verhoeven Minta Bantuan Hotman Paris
Harga Mahal dan Inden...
Harga Mahal dan Inden 4 Bulan, Peminat Rubicon Baru Tidak Banyak
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron 'Kau Ditakdirkan Untukku' Eps 7-8: Penyesalan Devan Atas Sikapnya pada Alya
Turki Hancurkan Terowongan...
Turki Hancurkan Terowongan 121 Km di Suriah Utara sejak Januari
Impor Langsung dari...
Impor Langsung dari Amerika, Harga Jeep Wrangler 4-Door Rubicon Tembus Rp2,3 Miliar
Berita Terkini
12 Sekolah Ini Terpilih...
12 Sekolah Ini Terpilih Jadi SMA Unggulan Garuda Transformatif, Cek Daftar Lengkapnya
2 jam yang lalu
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
3 jam yang lalu
4 Materi Seleksi Kompetensi...
4 Materi Seleksi Kompetensi PPPK Kemenkumham 2024, Cek Jadwal Lengkapnya di Sini!
4 jam yang lalu
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI, Pondasi atau Fondasi?
7 jam yang lalu
Tes Online Rekrutmen...
Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2025 Dimulai Hari Ini, Simak 5 Hal Penting Berikut
7 jam yang lalu
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
16 jam yang lalu
Infografis
Ini Tips Melakukan Detoks...
Ini Tips Melakukan Detoks Media Sosial di Tahun 2022
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved