Pengumuman SBMPTN 2022 akan Dirilis Kamis Pukul 15.00 WIB, Cek Link di Sini

Rabu, 22 Juni 2022 - 18:55 WIB
loading...
A A A
Instagram resmi LTMPT di @ltmptofficial menjelaskan, pengumuman SBMPTN 2022 akan diumumkan pada Kamis 23, Juni 2022. Tepatnya pada pukul 15.00 WIB.

"Semoga, apa pun hasil yang didapatkan nanti menjadi hasil terbaik bagi seluruh peserta. Tetap semangat dan selamat berjuang, Calon Mahasiswa Indonesia!," tulis LTMPT di Instagramnya.

Peserta langsung bisa melihat hasil pengumuman secara mandiri tepat pukul 15.00 WIB melalui laman pengumuman utama di https://pengumuman-sbmptn.ltmpt.ac.id/.

Selain laman pengumuman utama, para pejuang SBMPTN juga bisa mengecek apakah berhasil lolos masuk PTN melalui tes UTBK ini di laman pengumuman mirror yang disediakan LTMPT.

"Segenap tim LTMPT memberikan apresiasi kepada seluruh peserta UTBK yang telah berjuang melaksanakan tes dengan jujur," tulis LTMPT di akun Instagramnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
28 PTN Resmi Buka Penerimaan...
28 PTN Resmi Buka Penerimaan Mahasiswa Baru lewat SMMPTN Barat 2025
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
Kapan Pengumuman SNBP...
Kapan Pengumuman SNBP 2025? Catat Tanggal, Jam, dan 41 Link di Sini
SPAN-PTKIN 2025 Digelar,...
SPAN-PTKIN 2025 Digelar, Jaring Calon Mahasiswa Bertalenta Tinggi
Bingung Pilih Jurusan...
Bingung Pilih Jurusan Kuliah? Ini Tips dari UGM agar Tak Salah Langkah
Calon Mahasiswa Perlu...
Calon Mahasiswa Perlu Tahu, Ini Daya Tampung Fakultas Bahasa dan Seni Unesa
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap,...
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap, Polda Jabar: Tersangka Beraksi 2 Tahun
10 SMA Terbaik di Indonesia...
10 SMA Terbaik di Indonesia 2023 Berdasarkan LTMPT
20 SMA Terbaik di Bandung,...
20 SMA Terbaik di Bandung, Referensi PPDB Jawa Barat 2023
Rekomendasi
Olimpiade Los Angeles...
Olimpiade Los Angeles 2028 Siap Hadirkan Fasilitas Mobil Terbang
Rumah Sakit Indonesia...
Rumah Sakit Indonesia di Gaza Dikepung Quadcopter Israel, Situasinya Mencekam
Regulasi Ketat Industri...
Regulasi Ketat Industri Rokok Picu Kekhawatiran
Pangeran Harry-Meghan...
Pangeran Harry-Meghan Markle Akan Dihapus dari Sejarah Kerajaan saat Raja Charles III Meninggal
Penyebab Aki Mobil Sering...
Penyebab Aki Mobil Sering Tekor, Nomor 6 Kerap Tak Terdeteksi
Hadiri Pelantikan Paus...
Hadiri Pelantikan Paus Leo XIV, Menko PM Muhaimin: Simbol Persahabatan dan Komitmen Kemanusiaan
Berita Terkini
Peran Strategis Dana...
Peran Strategis Dana Abadi Pendidikan dalam Mendukung Aktivitas Akademik
3 Sekolah Kedinasan...
3 Sekolah Kedinasan Terbaik di Makassar, Lulusannya Jadi Calon PNS
Benarkah Orang Pendek...
Benarkah Orang Pendek Lebih Panjang Umur? Pakar IPB Bilang Begini
FHCI BUMN: Ini Kriteria...
FHCI BUMN: Ini Kriteria Peserta yang Lolos RBB 2025 ke Tes Online Tahap 2
Ini Persyaratan Prapendaftaran...
Ini Persyaratan Prapendaftaran SPMB Jakarta 2025 dan Ikuti Langkah Mudahnya
UGM Sediakan 3.670 Kursi...
UGM Sediakan 3.670 Kursi untuk Mahasiswa Baru di Jalur Mandiri 2025, Segera Daftar!
Infografis
WhaAP Kendaraan Tempur...
WhaAP Kendaraan Tempur Lapis Baja India Akan Diproduksi di Maroko
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved