1.299 Mahasiswa Baru Lolos Seleksi Mandiri ITB, Ini Jadwal dan Link Daftar Ulang

Kamis, 14 Juli 2022 - 00:47 WIB
loading...
A A A
ITB menerima 87 mahasiswa melalui beasiswa Program Studi Strategis Nasional. Mereka akan belajar di berbagai program-program studi terbaik yang ada di ITB di antaranya:

• Fisika (FMIPA-IPA)

• Kimia (FMIPA-IPA)

• Meteorologi (FITB-G)

• Oseanografi (FITB-G)

• Rekayasa Pertanian (SITH-R)

• Rekayasa Kehutanan (SITH-R)

• Teknologi Pascapanen (SITH-R)

• Teknik Bioenergi dan Kemurgi (FTI-J)

Para mahasiswa yang lolos seleksi diharapkan untuk segera melakukan pendaftaran ulang yang akan dilaksanakan pada 14-24 Juli 2022 dengan melakukan aktivasi akun pendaftaran ulang terlebih di laman https://admission.itb.ac.id/seleksi-mandiri/ .
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1416 seconds (0.1#10.140)