Sederet Peluang Kerja Jurusan Bahasa Indonesia, dari Guru hingga UX Writer

Minggu, 21 Agustus 2022 - 22:26 WIB
loading...
A A A
Dalam setiap terbitan buku, terdapat berapa kredit kepada pihak-pihak tertentu. Salah satunya adalah pencantuman nama editor dari buku bersangkutan.

Hal tersebut menunjukkan penghargaan atas editor buku karena ia sudah membantu dalam penyempurnaan hasil karya.

Adapun tugasnya bukan hanya sebatas merapikan tulisan, tapi meliputi pencarian, memperbaiki, serta mencari ide untuk memberikan naskah dan dukungan gambar lain yang bisa membuat pembaca lebih senang dan nyaman membaca buku tersebut.

Profesi ini menjadi salah satu prospek kerja bagi lulusan jurusan bahasa Indonesia.

3. Sastrawan

Indonesia memiliki banyak sejumlah sastrawan ternama, seperti Chairil Anwar, Sapardi Djoko Damono, W.S. Rendra, Pramoedya Ananta Toer, dan lain-lain.

Lulusan bahasa Indonesia bisa menekuni pekerjaan sebagai seorang sastrawan. Namun sebelum melangkah lebih jauh, kenali lebih dulu mengenai peran dan tanggung jawab dari seorang sastrawan.

Sebagai seorang sastrawan, seseorang harus memiliki kepekaan yang tinggi terhadap seni olah kata.

Selain itu, ia harus mampu memberi informasi yang berisi pesan moral kepada pembaca dan informasi tersebut juga harus dipahami oleh pembaca.

4. Leksikografer
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
33 Jurusan Unesa dengan...
33 Jurusan Unesa dengan Pendaftar Terbanyak di SNBT 2025, Prodi D4 Ini Juaranya
7 Cara Mudah Lapor Diri...
7 Cara Mudah Lapor Diri PPG Guru Tertentu 2025, Cek Berkas yang Harus Diupload
PPG bagi Guru Tertentu...
PPG bagi Guru Tertentu 2025 Dibuka, Ini Jadwal dan Kriteria Pesertanya
Momen Haru Guru Bimbel...
Momen Haru Guru Bimbel di Depok Raih Hadiah Utama Mobil dari Produsen Keju Ternama
30 Contoh Majas Simile,...
30 Contoh Majas Simile, Penuh Makna dan Mudah Dipahami
Ratusan Guru Adu Kemampuan...
Ratusan Guru Adu Kemampuan di Kompetisi Mengajar Bahasa Mandarin
Kepala LL Dikti IV Tinjau...
Kepala LL Dikti IV Tinjau Fasilitas Kampus STMIK AMIKBANDUNG
Peluang Pengelolaan...
Peluang Pengelolaan Zakat dan Infak di Kampus Negeri: Sinergi antara Baznas dan Lembaga Amil Zakat
Hardiknas 2025, Ribuan...
Hardiknas 2025, Ribuan Siswa dan Guru Tanam Sayuran di Sekolah
Rekomendasi
Genjot Produksi Susu...
Genjot Produksi Susu Nasional, Diamond Datangkan Puluhan Ekor Sapi Perah Pakai Pesawat
Dukung Kebijakan Bahlil,...
Dukung Kebijakan Bahlil, Abdul Rahman Farisi Soroti Hilirisasi dan Kedaulatan SDA
Komitmen MengEMASkan...
Komitmen MengEMASkan Indonesia, Pegadaian Gandeng Istana Kepresidenan Yogyakarta Gelar Literasi Investasi
Israel Jatuhkan 100.000...
Israel Jatuhkan 100.000 Ton Bom di Gaza, Hapus 2.200 Keluarga
Wacana Barak Militer...
Wacana Barak Militer Jadi Program Nasional, Sosiolog: Mencerminkan Krisis Sistem Pendidikan
Amala Clinic dan Diamond...
Amala Clinic dan Diamond Glow Perkenalkan Era Baru Facial Tanpa Sakit
Berita Terkini
33 Jurusan Unesa dengan...
33 Jurusan Unesa dengan Pendaftar Terbanyak di SNBT 2025, Prodi D4 Ini Juaranya
Luna Maya Lulusan Mana?...
Luna Maya Lulusan Mana? Ini Jejak Pendidikan Istri Maxime Bouttier
Universitas Brawijaya...
Universitas Brawijaya Buka Lowongan Asisten Peneliti 2025, Simak Persyaratannya
Prof Didik J Rachbini...
Prof Didik J Rachbini Kembali Terpilih sebagai Rektor Universitas Paramadina
50 Contoh Soal Tes Wawasan...
50 Contoh Soal Tes Wawasan Kebangsaan Beserta Jawabannya untuk Seleksi CPNS dan BUMN
7 Cara Mudah Lapor Diri...
7 Cara Mudah Lapor Diri PPG Guru Tertentu 2025, Cek Berkas yang Harus Diupload
Infografis
Benarkah Kapal Nabi...
Benarkah Kapal Nabi Nuh Kayunya Berasal dari Indonesia?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved