UGM Wisuda 2.552 Mahasiswa, Ada yang Lulus S1 di Usia 19 Tahun

Kamis, 25 Agustus 2022 - 09:17 WIB
loading...
A A A
Sedangkan untuk lulusan Program Diploma Tiga, rerata masa studi lulusannya adalah 4 tahun 5 bulan, waktu tersingkat untuk lulusan Program Diploma Tiga diraih oleh Fadhila Asri Puspaningrum dari Program Studi D3 Pengelolaan Hutan, Sekolah Vokasi, yang menyelesaikan studinya dalam waktu 2 tahun 11 bulan 6 hari.

Usia rata-rata lulusan Program Sarjana adalah 22 tahun 6 bulan 15 hari, usia rata-rata untuk lulusan Program Sarjana Terapan adalah 23 tahun 6 bulan 15 hari, sedangkan usia rata-rata untuk lulusan Program Diploma Tiga adalah 23 tahun 6 bulan 16 hari.

Baca juga: Inilah Daftar Pemenang PIMNAS 10 Edisi Terakhir

Lulusan Program Sarjana adalah Bernessa Clarissa Rotua dari Program Studi Hukum, Fakultas Hukum, yang menyelesaikan studi sarjananya pada usia 19 tahun 6 bulan 19 hari.

Untuk Program Sarjana Terapan, yang menjadi lulusan termuda adalah Baiq Ajeng Almira Rahmadani dari Program Studi D4 Bisnis Perjalanan Wisata, Sekolah Vokasi, yang menyelesaikan studi sarjana terapannya pada usia 21 tahun 6 bulan 9 hari.

Sedangkan untuk Program Diploma Tiga, yang menjadi lulusan termuda adalah Thalita Rahma Ardania dari Program Studi D3 Bahasa Korea, Sekolah Vokasi, yang menyelesaikan studi diplomanya pada usia 21 tahun 1 bulan 21 hari.

Jumlah wisudawan Program Sarjana yang memiliki predikat lulus Pujian pada periode ini sebanyak 1.440 lulusan (62,31%), yang berpredikat Sangat Memuaskan sebanyak 780 lulusan (33,75%) dan yang berpredikat Memuaskan sebanyak 56 lulusan (2,42%), serta yang lulus tanpa predikat ada 35 lulusan (1,51%).
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
Baru Berusia 15 Tahun...
Baru Berusia 15 Tahun Yuyun Maemunah Diterima di Unesa, Cita-cita Jadi Guru
Siapa Mahasiswa Pertama...
Siapa Mahasiswa Pertama di UGM? Ini Profil Prof Hardjoso Prodjopangarso
Keren Banget, Siswi...
Keren Banget, Siswi Berusia 15 Tahun Ini Berhasil Lulus SNBP 2025 di Unair
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
H-3 Penutupan SNBT,...
H-3 Penutupan SNBT, Ini Daya Tampung Prodi Sastra Indonesia di 3 PTN
20 PTN dengan Penerimaan...
20 PTN dengan Penerimaan Mahasiswa Terbanyak di SNBP 2025, Tidak ada UI dan UGM!
Selamat, 173.028 Siswa...
Selamat, 173.028 Siswa Dinyatakan Diterima di PTN melalui Jalur SNBP 2025
Rekomendasi
10 Golongan Wanita yang...
10 Golongan Wanita yang Terusir dari Surga Kelak, Siapa Saja?
Mantan Penasihat Trump...
Mantan Penasihat Trump Sebut Perang Dunia III Mungkin Sudah Dimulai, Ini 5 Indikatornya
Ketidakpastian Melonjak,...
Ketidakpastian Melonjak, IMF Keluarkan Peringatan Ekonomi Global
Jenderal Israel Ini...
Jenderal Israel Ini Mengeluh Dipecat dari Pasukan Cadangan karena Menyerukan Diakhiri Perang Gaza
Lawan Infeksi Jamur...
Lawan Infeksi Jamur Kulit dengan 5 Cara Alami yang Ampuh dan Mudah Dilakukan
Jadwal Drawing Piala...
Jadwal Drawing Piala AFF U-23 2025: Indonesia Bersiap Jadi Tuan Rumah
Berita Terkini
Cara Tarik Dana PIP...
Cara Tarik Dana PIP di Teller Bank: Syarat, Dokumen, dan Prosedur Lengkap
50 menit yang lalu
Dipantau Ketat, Itera...
Dipantau Ketat, Itera Siapkan 196 Pengawas untuk UTBK SNBT 2025
1 jam yang lalu
Ambulan atau Ambulans,...
Ambulan atau Ambulans, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
2 jam yang lalu
10 Ucapan Wafat Yesus...
10 Ucapan Wafat Yesus Kristus untuk Teman Sekolah, Singkat Penuh Makna
2 jam yang lalu
Pendidikan Raja Charles...
Pendidikan Raja Charles III: Lulusan Sekolah Elit, Kini Raja Inggris Tertua Sepanjang Sejarah
14 jam yang lalu
Ini Jalur Masuk UGM...
Ini Jalur Masuk UGM untuk Calon Mahasiswa Tidak Mampu, Cek Jadwal Pendaftarannya
17 jam yang lalu
Infografis
Petinju Legendaris George...
Petinju Legendaris George Foreman Meninggal Dunia di Usia 76 Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved