Ini Prospek Kerja Lulusan D1 STAN, Wisuda Langung Penempatan Tugas sebagai PNS

Selasa, 06 September 2022 - 12:01 WIB
loading...
Ini Prospek Kerja Lulusan...
Politeknik Keuangan Negara Sekolah Tinggi Akutansi Negara (PKN STAN). Foto/Dok/PKN STAN
A A A
JAKARTA - Politeknik Keuangan Negara (PKN) STAN menjadi salah satu sekolah kedinasan favorit di Tanah Air. Simak apa saja prospek kerja lulusan STAN yang setelah lulus ini bisa menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) berikut ini.

Pada sistem seleksi sekolah kedinasan tahun ini, PKN STAN memakai nilai Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) sebagai salah satu syaratnya.

Baca juga: 10 Universitas di Indonesia yang Masuk 2.000 Besar Kampus Terbaik Dunia Versi Webometrics 2022

Setelah selesai proses seleksi administrasi maka tahapannya berlanjut ke Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) kemudian tes kesehatan, kebugaran, serta tes psikologi.

Pada Agustus kemarin sudah diadakan tes wawancara dan setelah itu akan diumumkan peserta yang lulus.

Sebagai sekolah kedinasan lulusan PKN STAN akan menjadi CPNS di berbagai instansi pemerintahan.

Baca juga: Inovasi Keren, Bantal Anti Bakteri-Tungau Kreasi Mahasiswa UGM

Secara umum dan sebagian besar lulusan STAN akan ditempatkan di lingkungan Kementerian Keuangan, namun sebagian lainnya juga ditempatkan di instansi pemerintah lain.

Dikutip dari laman Zenius, berikut ini prospek kerjanya.

1. Direktorat Jenderal Pajak (DJP)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
8 Sekolah Kedinasan...
8 Sekolah Kedinasan dengan Akreditasi Unggul, Lulus Jadi PNS dan Prajurit Muda
10 Sekolah Kedinasan...
10 Sekolah Kedinasan Gratis yang Banyak Diburu di 2024, Lulus Jadi PNS
Mitos atau Fakta, Kuliah...
Mitos atau Fakta, Kuliah di PKN STAN Gratis dan Dapat Uang Saku?
Resmi, Daftar PKN STAN...
Resmi, Daftar PKN STAN 2025 Tidak Lagi Pakai Nilai UTBK
Cara Daftar PKN STAN...
Cara Daftar PKN STAN 2025/2026, Sekolah Kedinasan Favorit CPNS
Syarat Fisik Masuk IPDN...
Syarat Fisik Masuk IPDN 2025, Sekolah Kedinasan Lulus Jadi PNS
Pendaftaran Sekolah...
Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024 Dimulai 15 Mei, MenpanRB: Tidak Ada Titip-Menitip
Pemerintah Siapkan 3.445...
Pemerintah Siapkan 3.445 Formasi CPNS Jalur Sekolah Kedinasan, Ini Rinciannya
8 Instansi Pemerintah...
8 Instansi Pemerintah Pusat Buka Formasi Sekolah Kedinasan di 2024, Ini Daftarnya
Rekomendasi
India Akan Blokir Aliran...
India Akan Blokir Aliran Air Danau yang Menuju Pakistan
Mahasiswa Bantu Warga...
Mahasiswa Bantu Warga melalui Tebus Murah Bahan Pokok
Harta Kekayaan Nicke...
Harta Kekayaan Nicke Widyawati, Eks Dirut Pertamina Capai Rp118,7 Miliar
Tingkatkan Layanan,...
Tingkatkan Layanan, BRINS Terus Berinovasi Perkuat Mitigasi Risiko
Cadangan Emas China...
Cadangan Emas China Terus Bertambah, 6 Bulan Terakhir Naik 30 Ton
Bea Cukai, Polri dan...
Bea Cukai, Polri dan BNN Gagalkan Penyelundupan Sabu di Batam Centre dan Hang Nadim
Berita Terkini
Rekrutmen Besar-besaran...
Rekrutmen Besar-besaran BCA 2025, Fresh Graduate Bisa Daftar, Lamar di Sini
Jejak Pendidikan Melinda...
Jejak Pendidikan Melinda Gates, Mantan Istri Miliarder dan Filantropis Dunia
Riwayat Pendidikan Bill...
Riwayat Pendidikan Bill Gates, Orang Terkaya Dunia yang Drop Out dari Harvard
SK Nominasi PIP 2025...
SK Nominasi PIP 2025 Sudah Terbit, Segera Aktivasi Rekeningmu!
UK Maranatha Gelar Job...
UK Maranatha Gelar Job Fair, Ratusan Lowongan Kerja Tersedia
Menjangkau Pelosok Negeri,...
Menjangkau Pelosok Negeri, Unika Atma Jaya Salurkan Beasiswa Rp44 Miliar
Infografis
Respons Donald Trump...
Respons Donald Trump usai Gambarnya sebagai Paus Viral
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved