ITS Buka Lowongan Dosen dan Laboran untuk Prodi Pendidikan Dokter, Butuh Lulusan S1-S3

Selasa, 15 November 2022 - 14:14 WIB
loading...
A A A
B. Berkas Lamaran

1. Peserta membuat surat lamaran menggunakan aplikasi komputer dalam Bahasa Indonesia ditujukan
kepada:

Rektor ITS
Kampus ITS, Sukolilo
Surabaya 60111
2. Pelamar harus mengunggah (upload) beberapa dokumen sebagai berikut:
a. Surat lamaran;
b. Scan identitas (KTP/Paspor/SIM) yang masih berlaku;
c. Scan semua ijasah dan transkrip asli Pendidikan Terakhir;
d. Daftar Riwayat Hidup lengkap;
e. Pas foto ukuran 4 x 6 berwarna, berpakaian formal;
f. Surat keterangan sehat jasmani dari dokter Pemerintah (minimal Puskesmas);
g. Scan bukti pengalaman kerja (jika ada);
h. Scan bukti pelatihan (jika ada).
3. Surat lamaran beserta semua berkas pendukung diunggah (upload) melalui laman https://rekrutmen-dosen.its.ac.id paling lambat pada tanggal 20 November 2022.
4. Untuk berkas lamaran dalam bentuk hardcopy diserahkan kepada panitia pada saat pelaksanaan pemberkasan setelah peserta dinyatakan diterima (jadwal akan disampaikan kemudian).

Jadwal Seleksi dan Ujian

A. Tahapan Seleksi

1. Seleksi Tahap I (Administrasi)
a. Pelamar dinyatakan lulus seleksi tahap I (Administrasi) apabila memenuhi seluruh persyaratan dan ketentuan sebagaimana dimaksud pada angka romawi I dan II;
b. Peserta yang dinyatakan lolos seleksi tahap I (Administrasi) akan diumumkan melalui laman https://rekrutmen-dosen.its.ac.id, dan akan menerima Kartu Tanda Peserta yang dapat diunduh pada laman tersebut;
c. Pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi berhak mengikuti Tes Microteaching, Tes Psikologi dan Tes Wawancara.
2. Seleksi Tahap II (Tes Microteaching, Tes Psikologi dan Tes Wawancara)
a. Pelamar yang dapat mengikuti Seleksi Tahap II (Tes Microteaching, Tes Psikologi dan Tes Wawancara) adalah pelamar yang dinyatakan lolos seleksi tahap I (Administrasi);
b. Pada saat pelaksanaan Seleksi Tahap II (Tes Microteaching, Tes Psikologi dan Tes Wawancara), setiap Pelamar wajib menunjukkan Kartu Tanda Peserta Seleksi dan Kartu Tanda Penduduk (KTP) / Kartu Identitas asli yang masih berlaku;
c. Waktu dan tempat pelaksanaan seleksi tahap I (tes microteaching, psikologi, dan tes wawancara) akan diinformasikan lebih lanjut.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
Kisah Haru Pasutri Raih...
Kisah Haru Pasutri Raih Gelar Doktor Bareng di ITS, Sempat Hadapi Kebutaan
Fakultas Kedokteran...
Fakultas Kedokteran UIN Walisongo Semarang Ciptakan Dokter Muslim Ahli Stem Cell dan Regeneratif
13 Rektor ITS dari Masa...
13 Rektor ITS dari Masa ke Masa, Dokter, Militer, hingga yang Diangkat Jadi Menteri
Biaya Kuliah Kedokteran...
Biaya Kuliah Kedokteran di 5 PTN Pulau Sumatera Jalur Mandiri 2025: Unand, Unsri, USK, USU, dan Unri
Prodi Vokasi Ini Lebih...
Prodi Vokasi Ini Lebih Sulit Ditembus dari Kedokteran di SNBP 2025 Unair
ITS Terima 1.547 Mahasiswa...
ITS Terima 1.547 Mahasiswa di SNBP 2025, Kamu Termasuk?
Cara Cek dan Link Pengumuman...
Cara Cek dan Link Pengumuman Hasil SNBP 2025 di Unair, ITS, UPN Jatim, dan Unesa
Berapa Biaya Kuliah...
Berapa Biaya Kuliah Kedokteran yang Bisa Ditanggung KIP Kuliah 2025?
Rekomendasi
Intip Cara Hemat Belanja...
Intip Cara Hemat Belanja Online di Tengah Ekonomi Menantang
JEC Luncurkan Matapedia...
JEC Luncurkan Matapedia Ensiklopedia Digital Pertama di Indonesia
Rumah BUMN SIG Dorong...
Rumah BUMN SIG Dorong Pemasaran Produk UMKM Rembang
2 Rumah Tersangka Korupsi...
2 Rumah Tersangka Korupsi Bank BJB Digeledah KPK, 3 Mobil dan 1 Motor Disita
United Tractors Tebar...
United Tractors Tebar Dividen Rp7,81 Triliun, Catat Kapan Cairnya
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
Berita Terkini
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
4 jam yang lalu
Link Pengumuman UTBK...
Link Pengumuman UTBK 2025 Berikut Jadwal dan Cara Melihat Hasilnya
9 jam yang lalu
PLTS, AI, hingga IoT,...
PLTS, AI, hingga IoT, Kemendikdasmen Pamer Inovasi Hebat Guru SMK dan Instruktur LKP
9 jam yang lalu
Tegas! Pelaku Kecurangan...
Tegas! Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Akan Didiskualifikasi dari Semua Jalur Masuk PTN
11 jam yang lalu
Mendikdasmen Dorong...
Mendikdasmen Dorong Peningkatan Kompetensi Guru SMK dan Instruktur LKP
12 jam yang lalu
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
14 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved