Calon Wisudawan IPB Dapat Pembekalan Karier dari Alumni Sukses, Ini Kiatnya
Rabu, 17 Mei 2023 - 23:02 WIB
Ia menjelaskan tips merintis bisnis untuk anak muda. Caranya, dengan jalan-jalan menemui usaha mikro kecil menengah (UMKM) dan mengamati potensinya. “Lihatlah potensinya, dari segi desain kemasan atau varian produk, adakah model terbarunya?” tuturnya.
Sementara, Direktur Hubungan Alumni IPB University yang juga Sekretaris Jenderal Himpunan Alumni (HA) IPB University, drh Sukma Kamajaya menyampaikan beberapa tujuan tracer study, antara lain pertama, untuk mengidentifikasi profil lulusan dan mengkaji relevansi pelaksanaan kurikulum dengan kebutuhan pasar kerja.
Kedua, mendapatkan data perkembangan kinerja alumni di dunia kerja. Ketiga, mengidentifikasi profil perusahaan pengguna lulusan. Keempat, tersedianya data karier dan performance lulusan secara periodik setiap tahunnya.
"Maka dari itu kami menghimbau kepada seluruh calon wisudawan untuk mengisi kuesioner tracer study alumni IPB," tutupnya.
Sementara, Direktur Hubungan Alumni IPB University yang juga Sekretaris Jenderal Himpunan Alumni (HA) IPB University, drh Sukma Kamajaya menyampaikan beberapa tujuan tracer study, antara lain pertama, untuk mengidentifikasi profil lulusan dan mengkaji relevansi pelaksanaan kurikulum dengan kebutuhan pasar kerja.
Kedua, mendapatkan data perkembangan kinerja alumni di dunia kerja. Ketiga, mengidentifikasi profil perusahaan pengguna lulusan. Keempat, tersedianya data karier dan performance lulusan secara periodik setiap tahunnya.
"Maka dari itu kami menghimbau kepada seluruh calon wisudawan untuk mengisi kuesioner tracer study alumni IPB," tutupnya.
(mpw)
tulis komentar anda