9 Peneliti dan Dosen UI Masuk Jajaran Top 2% Scientist Worldwide 2023

Selasa, 17 Oktober 2023 - 14:28 WIB
Prof. Mohammed Ali Berawi meraih peringkat tertinggi pada kategori single-year impact (data kutipan yang diterima selama tahun 2022) dengan menempati urutan 59.220 dari 210.198 ilmuwan.

Selain itu, ia juga masuk pada kategori career-long (data kutipan yang diperbarui hingga akhir tahun 2022) dengan menempati urutan 193.434 dari 204.643 ilmuwan, bersama dengan Prof. Dr-Ing. Nandy Setiadi Djaya Putra yang menempati urutan 170.668 dari 204.643 ilmuwan.

Daftar 2% teratas ilmuwan di dunia ditulis oleh Prof. John P.A. Ioannidis, M.D., Ph.D. dari Stanford University.

Edisi ini merupakan edisi kelima dari tulisan "Updated science-wide author databases of standardized citation indicators" yang dipublikasikan oleh Elsevier.
(nnz)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More