Ingin Kuliah Gratis di Luar Negeri, Ini 20 Istilah Dunia Beasiswa yang Wajib Diketahui

Rabu, 18 Oktober 2023 - 17:35 WIB

10. Letter of Acceptance (LoA)



Surat dari perguruan tinggi luar negeri yang berisikan pernyataan bahwa pelajar resmi diterima sebagai mahasiswa baru di perguruan tinggi tersebut.

11. IELTS



Sistem tes Bahasa Inggris untuk keperluan imigrasi, studi, dan bekerja.

11. Graduate Record Examination



Tes untuk mengukur kemampuan calon mahasiswa S2 untuk mengikuti pendidikan diluar negeri khususnya di US dan negara-negara berbahasa inggris.

12. Graduate Management Admission Test (GMAT)



Tes berbasis komputer untuk mengukur kemampuan analisis, kuantitatif, dan menulis sebagai syarat masuk program studi manajemen di tingkat pascasarjana.

13. Enrolment Letter



Surat resmi dari institusi pendidikan yang mengkonfirmasi pendaftaran kamu pada program studi di universitas tersebut.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!