6 Kampus Jurusan Ilmu Komputer Terbaik di Indonesia Versi QS WUR by Subject 2023, UI Terdepan

Sabtu, 28 Oktober 2023 - 10:56 WIB
Universitas Indonesia (UI) menjadi kampus dengan jurusan ilmu komputer terbaik di Indonesia versi lembaga pemeringkat QS WUR by Subject 2023. Foto/Ist
JAKARTA - Ini daftar 6 kampus jurusan ilmu komputer terbaik di Indonesia. Bagi kamu yang memiliki cita-cita menjadi ahli IT terkenal dan mudah mencari kerja, ada baiknya bisa memilih salah satu dari pilihan kampus dengan jurusan Ilmu Komputer terbaik di Indonesia.

Mana saja universitas yang memiliki jurusan ilmu komputer terbaik di Indonesia? Salah satu yang bisa dijadikan referensi adalah pemeringkatanoleh QS WUR by Subject 2023 yang membuat daftar peringkat universitas dengan jurusan ilmu komputer terbaik di Indonesia. Dilansir dari akun Instagram @masukkampus, artikel kali ini akan mengulasnya secara tuntas, simak ya!

6 Kampus Jurusan Ilmu Komputer Terbaik di Indonesia Versi QS WUR by Subject 2023



1. Universitas Indonesia (UI)





Menjadi bagian dari UI adalah sebagian xita-cita banyak orang, dan salah satu jurusan yang terbaik di kampus ini adalah Ilmu Komputer. Kampus UI ini mendapat peringkat dunia diantara 251-300.

2. Institut Teknologi Bandung (ITB)



Selanjutnya kampus yang memiliki jurusan Ilmu computer terbaik lainnya adalah Institut Teknologi Bandung (ITB). Kampus ini mendapatkan peringkat dunia diantara 301-350.



3. Bina Nusantara University

Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More