50 Contoh Slogan Pendidikan yang Mudah Diingat

Rabu, 15 November 2023 - 07:30 WIB
50 Contoh Slogan Pendidikan...
Slogan dibuat bukan hanya untuk berjualan, melainkan bisa digunakan untuk acara-acara seperti lomba dan seminar pendidikan. Foto/Zenius.
JAKARTA - Slogan adalah seruan, ungkapan, atau semboyan khas suatu individu atau kelompok yang memiliki tujuan untuk memberitahukan visi atau kegiatan.

Umumnya, slogan dirancang untuk merangkum esensi atau pesan utama suatu ide , produk, atau usaha. Slogan digunakan untuk menyampaikan nilai-nilai tertentu dengan cara yang singkat dan mudah diingat.

Slogan dibuat bukan hanya untuk berjualan, melainkan bisa digunakan untuk acara-acara seperti lomba dan seminar pendidikan. Berikut contoh slogan pendidikan yang cocok untuk acara di sekolah.

Contoh Slogan Pendidikan



1. Pendidikan Berkualitas, Masa Depan Unggul

2. Belajar Lebih, Mimpimu Lebih Besar

3. Bimbingan dan Belajar, Kunci Kesuksesan

4. Pendidikan Inovatif, Generasi Kreatif

5. Bangun Ilmu, Bangun Karakter

6. Membangun Masa Depan Melalui Pendidikan
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!