Ratusan Peserta Ikuti Lomba Perkemahan Penggalang dan Penegak di Ponpes Darul Muttaqien

Selasa, 30 Januari 2024 - 22:24 WIB
“Kalian ikut lomba di sini bahagia atau tidak? Gembira atau tidak?" tanya Kepala TMI Ustaz Hendrizal Rasyid saat menyampaikan sambutan penutupan kegiatan. Dengan kompak dan lantang, seluruh peserta menjawab, "Gembira…!!!"

Berikut adalah daftar juara Gagak XVIII:

Juara Umum : PP. La Tansa

Tingkat Penggalang

Juara 1 : PP. La Tansa 1

Juara 2 : PP. Ar Ridho

Juara 3 : PASSDAM TEAM 2

Juara Harapan 1 : PP. Darunnajah 2

Juara Harapan 2 : PP. Al Mizan

Juara Harapan 3 : PP. Daarul Uluum Lido
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More