4 Perbedaan Jurusan Kuliah Administrasi Bisnis dan Manajemen Bisnis
Kamis, 14 Maret 2024 - 08:52 WIB

Terdapat sejumlah perbedaan antara jurusan kuliah Administrasi Bisnis dan Manajemen Bisnis. Foto/Freepik/rawpixel.com
JAKARTA - Terdapat sejumlah perbedaan antara jurusan kuliah Administrasi Bisnis dan jurusan Manajemen Bisnis . Salah satunya berkaitan dengan prospek kerja bagi para lulusannya.
Saat memutuskan masuk ke perguruan tinggi, mahasiswa akan menemui berbagai pilihan jurusan kuliah. Melihat sekian banyak jurusan kuliah yang tersebar di perguruan tinggi, ada beberapa di antaranya yang memiliki nama mirip, misalnya seperti Administrasi Bisnis dan Manajemen Bisnis.
Baca juga: 4 Prospek Kerja Jurusan Manajemen Bisnis, Jalan Jadi Pengusaha Sukses?
Kendati memiliki nama yang hampir mirip, namun keduanya adalah jurusan kuliah yang berbeda. Berikut ini penjelasannya sebagaimana dihimpun dari berbagai sumber, Kamis (14/3/2024).
Administrasi Bisnis menjadi salah satu jurusan kuliah yang cukup diminati calon mahasiswa. Biasa dikenal juga dengan nama Administrasi Niaga, jurusan ini mempelajari hal-hal seputar operasional bisnis sebuah perusahaan dengan berbagai pendekatan strategis dan relevan.
Sementara untuk Manajemen Bisnis, jurusan ini menjadi satu disiplin ilmu yang mempelajari tentang hal-hal seperti kepemimpinan, manajemen hingga operasional personel bisnis. Adapun tujuannya adalah mencetak para lulusan profesional yang mahir dalam bisnis dan manajemen.
Salah satu perbedaan mendasar dari Administrasi Bisnis dan Manajemen Bisnis bisa terlihat dari komponen ilmu yang dipelajari. Di satu sisi, Manajemen Bisnis dapat memiliki cakupan ilmu yang lebih umum. Sedangkan Administrasi Bisnis cenderung lebih spesifik (khusus).
Baca juga: 13 Universitas Jurusan Manajemen Bisnis Terbaik di Indonesia Versi THE WUR by Subject 2024, UI hingga Binus
Saat memutuskan masuk ke perguruan tinggi, mahasiswa akan menemui berbagai pilihan jurusan kuliah. Melihat sekian banyak jurusan kuliah yang tersebar di perguruan tinggi, ada beberapa di antaranya yang memiliki nama mirip, misalnya seperti Administrasi Bisnis dan Manajemen Bisnis.
Baca juga: 4 Prospek Kerja Jurusan Manajemen Bisnis, Jalan Jadi Pengusaha Sukses?
Kendati memiliki nama yang hampir mirip, namun keduanya adalah jurusan kuliah yang berbeda. Berikut ini penjelasannya sebagaimana dihimpun dari berbagai sumber, Kamis (14/3/2024).
Perbedaan Jurusan Kuliah Administrasi Bisnis dan Manajemen Bisnis
1. Pengertian
Administrasi Bisnis menjadi salah satu jurusan kuliah yang cukup diminati calon mahasiswa. Biasa dikenal juga dengan nama Administrasi Niaga, jurusan ini mempelajari hal-hal seputar operasional bisnis sebuah perusahaan dengan berbagai pendekatan strategis dan relevan.
Sementara untuk Manajemen Bisnis, jurusan ini menjadi satu disiplin ilmu yang mempelajari tentang hal-hal seperti kepemimpinan, manajemen hingga operasional personel bisnis. Adapun tujuannya adalah mencetak para lulusan profesional yang mahir dalam bisnis dan manajemen.
2. Pembelajaran
Salah satu perbedaan mendasar dari Administrasi Bisnis dan Manajemen Bisnis bisa terlihat dari komponen ilmu yang dipelajari. Di satu sisi, Manajemen Bisnis dapat memiliki cakupan ilmu yang lebih umum. Sedangkan Administrasi Bisnis cenderung lebih spesifik (khusus).
Baca juga: 13 Universitas Jurusan Manajemen Bisnis Terbaik di Indonesia Versi THE WUR by Subject 2024, UI hingga Binus
Lihat Juga :