Contoh Pengamalan UUD 1945 dalam Kehidupan Sehari-Hari

Rabu, 31 Juli 2024 - 14:51 WIB
- Menyediakan waktu untuk belajar dan mengembangkan diri sesuai dengan kemampuan dan minat.

- Mendorong dan membantu anak-anak atau saudara untuk mendapatkan pendidikan yang layak.

- Mengikuti program-program pendidikan non-formal atau kursus yang bermanfaat untuk peningkatan keterampilan.

4. Melaksanakan Kewajiban sebagai Warga Negara



Pengamalan ini adalah cerminan dari Pasal 27 ayat (1) UUD 1945.

- Membayar pajak tepat waktu sebagai bentuk kontribusi terhadap pembangunan negara.

Baca juga: Mengenal Profil Pelajar Pancasila, Pengertian dan Manfaat 6 Elemen



- Mengikuti pemilihan umum (pemilu) dan menggunakan hak suara dengan bijak.

- Mematuhi peraturan dan undang-undang yang berlaku di negara ini.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More