5 Perpustakaan Keren dan Lengkap Agar Makin Cinta Membaca

Rabu, 01 September 2021 - 23:54 WIB
Untuk meminjam buku di perpustakaan ini ada biaya yang dikenakan ke pengunjung yakni mulai dari Rp15.000.

5. Perpustakaan Freedom Institute

Perpustakaan ini berada di Wisma Bakrie, Kuningan, Jakarta Selatan. Perpustakaan Freedom Institute memiliki beragam buku.

Mulai dari koleksi buku langka hingga buku masa kini dari beragam isu mulai dari politik, ekonomi, filsafat, agama dan topik-topik lainnya dengan jumlah koleksi mencapai 14.000 judul.

Untuk menjadi anggota resmi perpustakaan para pengunjung tidak dikenakan biaya apapun alias gratis. Cukup mengisi formulir dan fotokopi KTP saja.
(mpw)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More